Anggota Koramil 1408-08/Makassar Bersama Masyarakat Gelar Penanaman Pohon Rambutan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Upaya mewujudkan lingkungan yang sehat dan bebas dari polusi sekaligus menjaga bumi tetap hijau, anggota Koramil 1408-08/Makassar bersinergi bersama Srikandi DPC Makassar dan masyarakat menggelar Karya Bakti (Karbak) penanaman pohon rambutan di wilayah teritorial, tepatnya di Jalan Kerung-kerung Lr.12 Kelyrahan Bara-barayya, Kecamatan Makassar, Kota Makassar, Jumat (15/11/2024).

Hadir dalam kegiatan, Danramil 1408-08/Makassar Mayor Kav Salahuddin Basir, S.Sos, Wadan ramil Kapten Cba Supriady Ridjang, Batuud ramil Pelda Syamsuddin dan sejumlah Babinsa Koramil 1408-08/Makassar, Pembina Srikandi Unit Kerja Kecamatan Makassar ibu Suryani, anggota Satpol PP dan masyarakat.

Mewakili Danramil, Wadan ramil 1408-08/Makassar Kapten Cba Supriady Ridjang menerangkan, aksi penanaman pohon ini merupakan upaya nyata TNI AD dalam hal ini anggota Koramil 1408-08/Makassar bersama pemerintah dan unsur masyarakat lainnya untuk menciptakan lingkungan sehat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pelantikan 3.164 PPPK PW Luwu Utara di Bantaran Sungai Masamba, Warnai Bersejarah Dua Hari

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

Ketua MUI Sulsel AGH Prof.Dr. Najamuddin Abd.Syafa (duduk, kiri) didampingi Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, M.A. (Foto:mda). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...

Angin Kencang Terjang Makassar, Pohon Besar Tumbang di Jalan Karunrung

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Angin kencang yang melanda Kota Makassar pada Senin pagi (12/1/2026) sekitar pukul 05.30 Wita menyebabkan...

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...