DPC GMNI Malang Laksanakan Aksi Galang Dana Bantu Korban Erupsi Gunung Ile Lewotobi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MALANG – Beberapa hari yang lalu kita dikagetkan dengan musibah yang menimpa saudara-saudari kita akibat Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki di Flores Timur, Nusa Tenggara Timur yang membawa dampak signifikan bagi warga sekitar. Sehingga memaksakan ratusan warga mengungsi ke posko pengungsian.

Menanggapi musibah tersebut, DPC GMNI Malang melaksanakan aksi galang dana bantu korban erupsi Gunung Ile Lewotobi di Kabupaten Flores Timur, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT).

Albert Waatwahan Ketua DPC GMNI Malang menyampaikan, musibah yang menimpa saudara-saudari kita beberapa waktu lalu membawa duka yang begitu dalam bagi mereka (korban Erupsi Gunung Ile Lewotobi Flores Timur, NTT). Sehingga kami merasa terpanggil untuk membantu mereka.

“Kami juga merasakan duka yang sama dialami oleh saudara-saudara kita disana. Akibatnya memakan 10 korban jiwa dan banyak juga yang mengalami luka ringan bahkan sampai luka berat. Duka mereka adalah duka kita sehingga kami dari DPC GMNI Malang pun merasa sangat terpanggil untuk membantu mereka,” ungkapnya.

Aksi kemanusiaan ini berlangsung selama dua hari di dua tempat yang berbeda yaitu di lampu merah Idjen Boulevard, Jumat (15/11/2024) dan lampu merah Masjid Sabilillah Blimbing Kota Malang, Sabtu (16/11/2024).

Albert menyampaikan, atas nama DPC GMNI Malang mengucapkan banyak terimakasih kepada seluruh warga kota Malang yang telah memberikan kontribusinya atas aksi kemanusiaan yang berlangsung. Serta permohonan maaf karena perjalanan mereka terganggu.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  AUHM Hadirkan Sejumlah SKPD, Bahas Upaya Pemulihan Ekonomi di Industri Pariwisata

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dalam Rakor Percepatan Swasembada Pangan, Mentan Nyatakan Keyakinannya Kaltara Akan Bertransformasi Menjadi Provinsi Mandiri Dalam Hal Pangan

PEDOMANRAKYAT, TANJUNG SELOR - Menteri Pertanian (Mentan) RI, Andi Amran Sulaiman menyatakan keyakinannya bahwa Kalimantan Utara (Kaltara) akan...

16 Tim Alumni Lintas Angkatan Siap Tanding di Turnamen Domino SMANSA Makassar Seri 1 Tahun 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sebanyak 16 tim alumni penggemar olahraga permainan kartu domino dari lintas angkatan SMA Negeri 1...

Ahli Waris Gugat Lahan Lapas Makassar, Klaim Tanah Warisan Abu Sele

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Sengketa tanah di jantung Kota Makassar kembali mencuat. Kali ini, giliran sebidang lahan seluas 7.200...

Polda Sulsel Sisir Preman Berkedok Ormas dan Geng Motor yang Resahkan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Polisi menggencarkan operasi besar di Sulawesi Selatan. Targetnya jelas, yaitu, premanisme yang menyaru (tindakan menyamarkan...