Hasil Quick Count : Pasangan RAMAH Menang di Sinjai

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Sinjai, Hj. Ratnawati Arif dan Andi Mahyanto Mazda (RAMAH), mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Sinjai atas dukungan yang diberikan dalam Pilkada 2024.

Berdasarkan hasil hitung cepat dari PT Insert Survey Indonesia, pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Sinjai, Hj. Ratnawati Arif dan Andi Mahyanto Mazda (RAMAH) memensngkan pertarungan pilkada Sinjai.

Koordinator Survey dan Data PT. Insert Survey Indonesia, Asrianto mengatakan berdasarkan sebaran 70 persen data yang masuk, pasangan RAMAH berhasil mengunci kemenangan dengan persentase 43,99 persen di sembilan kecamatan.

Ia membeberkan jika pasangan RAMAH hanya kalah di kecamatan Sinjai Tengah dengan persentase 36,98 persen dan Kecamatan Sinjai Utara 34,87 persen.

Selebihnya RAMAH unggul di Kecamatan Bulupoddo 43,12 persen, Pulau Sembilan 49,15 persen, Sinjai Barat 63,60 persen, kecamatan Sinjai Borong 47,50 persen, Sinjai Selatan 46,35, Sinjai Timur 40,97 persen, dan Kecamatan Tellulimpoe 40,91 persen.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ormas Pandawa Kepung Daun Coffee, Soroti Pelanggaran Izin dan Jam Operasional

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bupati Soppeng Serahkan 3.507 SK PPPK Paruh Waktu 

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Bupati Soppeng H Suwardi Haseng SE didampingi Wakil Bupati Ir Selle KS Dalle menyerahkan...

Kapolres Soppeng Pimpin Korp Raport 32 Personel

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,I.K M,I.K memimpin langsung upacara Korp Raport (laporan kenaikan...

LMMC 90’S Galang Donasi untuk Korban Bencana Aceh dan Sumatera dan Disalurkan ke BAZNAS Makassar

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR,.- Dentingan gitar, dan alunan musik mengalun dari panggung Kafe Romansa dan Srikandi di Pasar Segar,...

Dituding Lepaskan Penadah dan Barang Bukti, Kapolsek Rappocini: Itu Hoaks

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menanggapi beredarnya video di media sosial yang menuding Polsek Rappocini telah melepaskan penadah beserta barang...