Hasil Quick Count : Pasangan RAMAH Menang di Sinjai

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Sinjai, Hj. Ratnawati Arif dan Andi Mahyanto Mazda (RAMAH), mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Sinjai atas dukungan yang diberikan dalam Pilkada 2024.

Berdasarkan hasil hitung cepat dari PT Insert Survey Indonesia, pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Sinjai, Hj. Ratnawati Arif dan Andi Mahyanto Mazda (RAMAH) memensngkan pertarungan pilkada Sinjai.

Koordinator Survey dan Data PT. Insert Survey Indonesia, Asrianto mengatakan berdasarkan sebaran 70 persen data yang masuk, pasangan RAMAH berhasil mengunci kemenangan dengan persentase 43,99 persen di sembilan kecamatan.

Ia membeberkan jika pasangan RAMAH hanya kalah di kecamatan Sinjai Tengah dengan persentase 36,98 persen dan Kecamatan Sinjai Utara 34,87 persen.

Selebihnya RAMAH unggul di Kecamatan Bulupoddo 43,12 persen, Pulau Sembilan 49,15 persen, Sinjai Barat 63,60 persen, kecamatan Sinjai Borong 47,50 persen, Sinjai Selatan 46,35, Sinjai Timur 40,97 persen, dan Kecamatan Tellulimpoe 40,91 persen.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Andi Gunawan Bantah Isu Ingin Jadi Ketua Harian Taekwondo Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...