PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pastikan penyelenggaraan pemungutan suara berjalan lancar, aman dan kondusif, Kapolsek Mamajang Kompol Arifuddin Amiruddin, SE, MH melaksanakan Pemantauan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 di wilayah hukum Polsek Mamajang Polrestabes Makassar, Rabu (27/11/2024).
“Hal ini bertujuan guna memastikan proses penyelengaraan Pilkada berjalan dengan lancar, aman, damai serta kondusif,” kata Kapolsek Kompol Arifuddin.