Berikan Jam Pimpinan, Pangdam XIV/Hasanuddin Tegaskan Larangan Segala Bentuk Perjudian

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Bobby Rinal Makmun, SIP, memberikan Jam Pimpinan kepada seluruh Pejabat Utama (PJU) Kodam, Kepala Badan Pelaksana Kodam (Kabalakdam) dan para Komandan Satuan (Dansat) jajaran Kodam XIV/Hasanuddin, baik secara offline maupun virtual, terpusat di Ruang Bina Yudha Makodam Jl. Urip Sumoharjo, Kota Makassar, Senin (2/12/2024).

Dalam arahannya, Pangdam memerintahkan dan menekankan untuk tetap menjaga profesionalisme dengan tetap menjaga stabilitas dan keamanan selama proses Pilkada serentak 2024 berlangsung, agar semuanya dapat berjalan dengan lancar, aman dan damai. Selain itu, Pangdam menegaskan larangan keras terhadap judi online dan perjudian dalam bentuk apapun bagi seluruh prajurit.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sikapi RUU No.11 Tahun 2021 Dalam Pasal 8 Ayat 5, Syahrial Wahyu Maulana, SH Nilai Kualitas Hukum Mundur

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...

Awal Tahun, Pusjar SKMP LAN Tegaskan Komitmen Mitra PPNPN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana Aula Hasanuddin, Rabu (7/1/2026) siang, tampak berbeda dari hari-hari kerja biasa. Deretan kursi tertata...

Sinergi Tanpa Sekat, Musrenbang Kunjung Mae Fokus pada Skala Prioritas dan Visi “Muliakan Makassar”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Komitmen untuk memacu roda pembangunan di Kelurahan Kunjung Mae terus dibuktikan secara nyata. Pada Kamis...

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...