SNPMB 2025 Resmi Dibuka, Ini Jalur Mandiri dan Cara Kuota Seleksi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

SNPMB 2025 dibuka

Kuota Jalur Penerimaan SNPMB 2025

Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP)

  1. PTN BLU dan PTN satker: Minimum 20%
  2. PTNBH: Minimum 20%

Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT)

  1. PTN BLU dan PTN satker: Minimum 40%
  2. PTNBH: Minimum 30%

Seleksi Mandiri

  1. PTN BLU dan PTN satker: Maksimum 30%
  2. PTNBH: Maksimum 50%

Sama seperti pelaksanaan sebelumnya, setiap sekolah dan siswa wajib memiliki akun SNPMB untuk mengikuti proses seleksi. Siswa lulusan tahun sebelumnya (gap year) juga diwajibkan membuat akun baru melalui portal resmi di https://portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id.

Jadwal Penting SNBP 2025

  • Pengumuman kuota sekolah: 28 Desember 2024
  • Registrasi akun SNPMB sekolah: 6-31 Januari 2025
  • Registrasi akun SNPMB siswa:
    1. SNBP: 13 Januari-18 Februari 2025
    2. SNBT: 13 Januari-27 Maret 2025
  • Pengisian Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS): 6-31 Januari 2025
  • Pendaftaran SNBP: 4-18 Februari 2025
  • Pengumuman hasil SNBP: 18 Maret 2025
  • Unduh kartu peserta SNBP: 4 Februari-30 April 2025

Ketentuan Siswa Eligible untuk SNBP 2025

Berdasarkan Akreditasi Sekolah

  1. Akreditasi A: 40% siswa terbaik di sekolah.
  2. Akreditasi B: 25% siswa terbaik di sekolah.
  3. Akreditasi C dan lainnya: 5% siswa terbaik di sekolah.

Tambahan Kuota

Sekolah yang menggunakan e-rapor dalam pengisian PDSS berhak mendapatkan tambahan kuota sebesar 5% untuk siswa eligible.

Kesempatan dan Tantangan Bagi Calon Mahasiswa Baru

SNPMB 2025 menjadi kesempatan emas bagi siswa untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi di perguruan tinggi negeri terkemuka dengan harapan seluruh proses dapat berjalan dengan lancar dan memenuhi prinsip keadilan serta transparansi.

Bagi calon peserta, persiapan dini sangat disarankan, termasuk memahami jadwal dan persyaratan yang telah ditetapkan. Informasi lebih lanjut dapat diakses melalui portal resmi SNPMB. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-76, Polres Pelabuhan Makassar Gelar Bakti Sosial Religi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...