Wisudawan (i) Pertama Magister Ilmu Pemerintahan Unpacti Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT – MAKASSAR. Program Studi Magister Ilmu Pemerintahan Program Pascasarjana Universitas Pancasakti (UNPACTI) Makassar sejak 13 Juli 2022 memperoleh izin penyelenggaraan dari Kemendikbudristek RI.

Program Studi Magister Ilmu Pemerintahan Program Pascasarjana mulai menerima mahasiswa baru pada tahun akademik 2022/2023, untuk pertama kalinya hari ini, Kamis 12 Desember 2024 menjalani prosesi wisuda pertama bagi 20 alumni yang juga merupakan angkatan pertama.

Pelaksanaan wisuda bagi para Magister Ilmu Pemerintahan Program Pascasarjana dilaksanakan di Balai Prajurit Jenderal TNI M Jusuf bersama dengan wisudan lain dari alumni beragam prodi jenjang sarjana yang ada di UNPACTI.

Demikian ditegaskan Direktur Program Pascasarjana UNPACTI Makassar,  Dr Anirwan SIP MAP,  kepada media di Makassar,  Kamis 12 Desember 2024.

Dijelaskan, para alumni yang diwisuda tersebut dengan beragam latar belakang profesi ada guru, pegawai kantor kecamatan, pegawai kantor dinas dinas, karyawan perusahaan swasta dan ada juga politisi dan tenaga kehumasan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Diduga Seenaknya Masuk dan Pulang Mengajar, Oknum Guru di SDN Lauwa Disoroti Sejumlah Wali Murid

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Karbak Di Pasar Pacongkang

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas) Desa Barang dan Jampu Aipda Rudi bersama Bintara...

Bupati Soppeng dan Kajari Teken MoU Penerapan Pidana Kerja Sosial

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Bupati Soppeng H Suwardi Haseng SE bersama Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Sutta D Sitohang S.H...

Dua Desa di Tomoni Timur Gelar Musdesus Persetujuan Dukungan Pengembalian Pinjaman KDMP

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR - Dua desa di Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur yakni Desa Cendana Hitam dan...

Desa Cendana Hitam Timur Gelar Musdesus Bahas Persetujuan Dukungan Pengembalian Pinjaman KDMP

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR - Desa Cendana Hitam Timur, Kecamatan Tomoni Timur, menggelar Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) terkait persetujuan...