Rujab Gubernur Sulsel Kebanjiran

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Tolong Ibu Astina dan Pak Kadis Sumber Daya Air dicek ya,” ucapnya lagi kemudian berjalan menyusuri tempat-tempat tergenangnya air.

Sejumlah komentar membanjiri akun ini, beberapa komentar yang bernada nyeleneh juga ada, seperti:

“Siapa kira-kira yg salah ini ?????
“Tidak tersinggung Ki pak wali,”
“Rujab Gub doang yg dicek, daerah lain yang lebih tinggi piye,”
“Kalo rumdin gubernur langsung disuruh turun kadisnya cek, sedangkan jalan raya dan rumah2 lainnya biarkami dulu begitu.”

Sebelumnya, diberitakan oleh berbagai media, hujan deras yang mengguyur kota Makassar sejak pagi, mengakibatkan banjir di hampir sebagian besar ruas-ruas jalan utama di Kota Makassar.

Akibat banjir tersebut, banyak pengendara, baik mobil ataupun motor yang mengalami mogok akibat kemasukan air. Banjir ini juga menyebabkan macet parah di berbagai ruas jalan akibatnya jalan penghubung kota mengalami hambatan.

Masyarakat berharap agar banjir ini tidak bertambah parah, karena kota Makassar baru saja memasuki bulan penghujan. Jika ini terus berlangsung dikhawatirkan masyarakat akan kesulitan untuk melakukan mobilitas. ( ab/r )

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kasi II Patroli KSOP Makassar Utama Larang Wartawan Meliput Mediasi Aksi Buruh dengan Pihak KSOP

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ruslan Afandi Basri Ajak Warga Sulsel di Maluku Jaga Harmoni demi Rasa Aman dan Investasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sekretaris Badan Pengurus Wilayah (BPW) Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (KKSS) Provinsi Maluku, Ruslan Afandi Basri,...

Ruang Guru yang Disambut Senyum dan Prestasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Selasa pagi, 6 Januari 2026, suasana di UPT-SPF SDN Kompleks Sambung Jawa, Makassar, terasa berbeda....

Dari Makassar untuk Sumatra, Elang Timur Indonesia Salurkan Donasi Kemanusiaan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Elang Timur Indonesia menunjukkan kepedulian nyata terhadap korban bencana alam dengan...

Mas’ud Muhammadiah Pernah Jurnalis Kini Guru Besar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dosen Universitas Bosowa yang menerima Surat Keputusan Jabatan Fungsional Dosen Guru Besar adalah Dr. Drs. Mas’ud...