SD Inpres PAI 1 Makassar Sukses Gelar Market Day, Ajang Belajar Kreativitas Siswa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Orang tua siswa yang turut hadir juga memberikan dukungan penuh. Salah satu pengunjung, ibu Shelly dan juga merupakan wali orang tua siswa yang menghadiri acara tersebut, mengungkapkan apresiasinya. “Ini kegiatan yang sangat baik untuk mengenalkan anak-anak pada dunia usaha sejak dini. Mereka belajar sambil bermain,” katanya.

Para siswa terlihat antusias selama kegiatan berlangsung. Produk yang mereka tawarkan bervariasi, mulai dari makanan ringan, snack, hingga minuman segar.

Selain berjualan, mereka juga belajar berkomunikasi dengan pembeli, merancang promosi sederhana, hingga menghitung keuntungan yang mereka peroleh.

Market Day yang berlangsung dari pagi hingga siang hari ini berhasil menciptakan suasana ceria dan penuh semangat.

Kegiatan seperti Market Day ini diharapkan dapat menjadi agenda rutin SD Inpress PAI 1 Makassar untuk terus mendukung pengembangan kreativitas dan kemampuan siswa di berbagai bidang.

Selain memberikan pengalaman berharga, kegiatan ini juga mempersiapkan siswa menjadi individu yang mandiri dan inovatif di masa depan. (Rt).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Denyut Kehidupan di Car Free Day: (12) Cosplayer Di Tengah Lautan Manusia CFD

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bantah Pernyataan Sandri Paloka di Medsos, Kadis Nakertrans Halut, Jefry R Hoata Bilang Begini

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Pernyataan Kabid Agitasi GMNI Halmahera Utara (Halut), Sandri Paloka di media sosial yang menilai...

Bilqis yang Tak Pulang: Tangis, Ketakutan, dan Seruan Darurat dari Pemerintah Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sore itu seharusnya menjadi hari biasa. Bilqis, gadis kecil berhijab pink dengan tawanya yang khas,...

FEB-Unhas dan Bank Unhas Gelar Pengabdian di Bantaeng

PEDOMANRAKYAT, BANTAENG - Tim pengabdian masyarakat yang tergabung sebagai bagian dari PKM Program Hibah Internal Peningkatan Kinerja Utama...

Ketua PGRI Wajo Apresiasi Guru dan Pemerintah, HGN 2025 Jadi Momentum Penguatan Pendidikan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Upacara Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2025 yang dirangkaikan dengan Hari Ulang Tahun ke-80...