Bhabinkamtibmas Pulau Kodingareng Ajak Tokoh Masyarakat Perkuat Silaturahmi Pasca Pilkada Serentak

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Dengan komitmen bersama, kita dapat menjaga wilayah kita tetap aman dan nyaman, sehingga program pemerintah dalam pembangunan dapat berjalan lancar,” tambah Aipda Adil.

Selain itu, para tokoh masyarakat menyambut baik ajakan ini. Mereka sepakat untuk terus berperan aktif dalam menjaga kerukunan di tengah keberagaman masyarakat Pulau Kodingareng.

“Kami mendukung penuh langkah Bhabinkamtibmas dalam menjaga harmoni di wilayah kami,” ujar salah satu tokoh masyarakat yang hadir.

Kegiatan ini diharapkan menjadi inspirasi bagi seluruh masyarakat di wilayah Kepulauan Makassar untuk terus menjaga persatuan, sehingga tercipta suasana yang kondusif. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gelar Sosialisasi Pemantapan dan Pengenalan, Caleg DPRD Makassar Muh. Rasul Katili Makan Bersama Puluhan Warga

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kapolres Gowa Ajak Masyarakat Jaga Kerukunan di Hari Raya Waisak

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Dalam suasana peringatan Hari Raya Waisak 2569 BE/2025, Kapolres Gowa, AKBP Muhammad Aldy Sulaiman mengajak...

Polsek Barombong Bekuk Pengedar Ballo di Kanjilo

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Unit Reserse Kriminal Polsek Barombong meringkus seorang pria berinisial R (40) yang diduga mengedarkan minuman...

Latihan Penuh Semangat, Tapak Suci Partam Siapkan Generasi Tangguh

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Semangat membara terlihat di wajah para siswa Perguruan Tapak Suci Putra Muhammadiyah Cabang Parang Tambung...

Tim SMANSA 85 Raih Juara Turnamen Domino Seri-1 Antar Angkatan Alumni SMANSA Makassar Zona 80an-90an

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tim domino dari alumni SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar Angkatan 85 berhasil meraih Juara 1...