Kepala Kanwil Kemenag Sulsel Berpulang, Kenangan di Hati Rekan Kerja

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Proses pemulangan jenazah kini tengah dilakukan. Rencananya, jenazah akan tiba di Makassar dan dimakamkan di Pemakaman Darussalam Valley, Kecamatan Bontomarannu, Gowa. Rumah duka berada di Minasa Sari, di mana keluarga dan kerabat telah bersiap menyambut kepulangan almarhum untuk penghormatan terakhir.

Muhammad Tonang meninggalkan banyak kenangan bagi rekan-rekan sejawatnya. Dikenal sebagai pemimpin yang rendah hati, ia sering kali turun langsung untuk mendampingi program-program Kementerian Agama, baik di tingkat daerah maupun nasional.

“Beliau sosok yang sangat berdedikasi, selalu memberi teladan bagi kami,” kenang seorang staf Kanwil Kemenag Sulsel.

Kepergian Muhammad Tonang menjadi kehilangan besar, tidak hanya bagi keluarga dan kolega di lingkungan Kemenag, tetapi juga bagi masyarakat Sulawesi Selatan yang mengenal kiprah dan kontribusinya.

Sulsel kini berduka. Namun, jejak kebaikan dan dedikasi almarhum akan selalu dikenang sebagai inspirasi bagi generasi penerus di lingkungan Kementerian Agama. Selamat jalan, Bapak Muhammad Tonang. Semoga amal dan baktimu diterima di sisi-Nya.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  BPKP Sulsel Lamukan Evaluasi SPIP di Sinjai

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...