Kasdam XIII/Merdeka : Natal Oikumene 2024 Bangkitkan Semangat Damai dan Profesionalisme Prajurit

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Semoga Natal ini menggugah semangat baru untuk terus memperkuat iman, takwa, dan profesionalisme di setiap langkah,” sambungnya.

Acara yang penuh khidmat ini juga menjadi simbol persatuan dalam keragaman. Hadir dalam kesempatan tersebut para pejabat Forkopimda Sulawesi Utara, Pejabat Utama Kodam XIII/Merdeka, tokoh agama, serta prajurit dan PNS di wilayah Manado.

Dengan iringan doa, musik pujian, dan pesan-pesan damai, Natal Oikumene Kodam XIII/Merdeka menegaskan bahwa di tengah perbedaan, cinta kasih adalah perekat yang mempersatukan bangsa. Perayaan ini dilaksanakan serentak di seluruh jajaran TNI AD sebagai wujud syukur dan refleksi damai untuk tahun baru yang penuh harapan. (*Rz)

Baca juga :  PMTI Ajak Warga Toraja Pulang Kampung Meriahkan Majical Toraja

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

MK Tolak Gugatan Ombas – Marten, Bupati Baru Toraja Utara Siap Dilantik

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA.- Gugatan Pasangan Ombas-Marten nomor urut 1 atas Pilkada 2024 berakhir setelah pembacaan amar putusan oleh MK,...

Kanit Intelkam Polsek Kurima Ditembak OTK, Polri Lakukan Penyelidikan

PEDOMANRAKYAT, YAHUKIMO - Seorang anggota Polsek Kurima, Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan, diduga menjadi korban penembakan oleh dua orang...

Kolonel Inf Dannie Hendra Hadiri Rapat Strategis DPD RI Bahas RUU Perkotaan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pamen Ahli Bidang Ideologi Politik (Idpol) Poksahli Pangdam XIV/Hasanuddin, Kolonel Inf Dannie Hendra, turut serta...

Gandeng Dinkes. Pegawai dan Mitra PLN ULP Tanete Jalani Cek Kesehatan

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA -- Dalam rangka memperingati Bulan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) Nasional, PT PLN (Persero) Unit Layanan...