Berkat Program “Light Up The Dream” desa Kahayya Semakin Terang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA — Desa Kahayya, yang terletak di Kecamatan Kindang, Kabupaten Bulukumba, dikenal sebagai salah satu destinasi wisata unggulan dengan pesona alam Puncak Donggia.

Di tengah keindahan alamnya, Jumat, (17/1/2025), PT PLN (Persero) ULP Panrita Lopi UP3 Bulukumba kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung kemajuan masyarakat melalui program bantuan “Light Up The Dream”.

Pada kesempatan ini, PLN meresmikan bantuan pemasangan listrik dengan daya 900 VA untuk Rumah Quran Kahayya dan Kios Cahaya YBM.

Acara ini berlangsung dengan penuh kebahagiaan, dihadiri oleh perwakilan PLN, pengurus Rumah Quran, serta masyarakat setempat. Program ini merupakan bentuk komitmen PLN dalam mendukung pemberdayaan masyarakat, khususnya di wilayah yang memiliki potensi wisata besar seperti Desa Kahayya.

Dengan adanya listrik yang andal, Rumah Quran Kahayya dapat lebih optimal dalam menjalankan kegiatan belajar mengajar keagamaan, sementara Kios Cahaya YBM diharapkan dapat menjadi motor penggerak perekonomian masyarakat setempat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  SOKSI, Ormas Kebangsaan Pendiri Golkar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kunjungi Kodim 1403/Palopo, Pangdam XIV/Hasanuddin: Prajurit Harus Jadi Motor Solusi bagi Masyarakat

PEDOMANRAKYAT, PALOPO - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko didampingi Ketua Persit KCK PD XIV/Hasanuddin Ny. Renny Bangun...

Kedatuan Luwu Anugerahi Kehormatan Adat kepada Pangdam Hasanuddin

PEDOMANRAKYAT, PALOPO - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menerima Pin Kehormatan Kedatuan Luwu dalam rangkaian kunjungan kerja...

Bupati Lutra Komitmen Sukseskan Sekolah Rakyat

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Bupati Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) Andi Abdullah Rahim, tidak henti-hentinya terus...

Penanaman Pohon di Camba Berua, Koramil 1408-01/Ujung Tanah Tunjukkan Kepedulian Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Personel Koramil 1408-01/Ujung Tanah bersama pemerintah kelurahan dan masyarakat melaksanakan kegiatan Kerja Bakti Penanaman Pohon...