Kamabigus SMA Negeri 2 Enrekang Resmi Membuka Raker Ambalan Abu Bakar Lambogo – Indo Rangan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Ketua Majelis Pembina Gugus Depan (Kamabigus) SMA Negeri 2 Enrekang, Sukayono, S.Pd., M.Pd., membuka secara resmi Rapat Kerja (Raker) Ambalan Abu Bakar Lambogo – Indo Rangan pada Jumat, 17 Januari 2025. Acara yang berlangsung di Masjid Nurul Ilmi, UPT SMA Negeri 2 Enrekang ini bertujuan menyusun program kerja ambalan untuk satu tahun mendatang.

Dalam kegiatan tersebut, sejumlah pembina turut hadir, di antaranya Nur Rahma Baddu, S.Pd., Sudi Darma, S.Pd., Yuni Yuliati, S.Pd., dan Mardiana, S.Pd. Kehadiran mereka menunjukkan dukungan penuh terhadap pengembangan program kerja yang efektif dan bermanfaat.

Raker ini difokuskan pada perencanaan kegiatan untuk meningkatkan keterampilan dan pengetahuan anggota, sekaligus memperkuat kebersamaan dan semangat pengabdian kepada masyarakat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bertemu Jokowi, BaraJP Laporkan Kesiapan Gelar Kongres Luar Biasa 2025

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sorak, Peluh, dan Gol Kemenangan: Euforia Ulil Albab Cup V 2025 yang Tak Terlupakan

Di balik teriakan penonton dan debu lapangan Dusun Kalolo, ada semangat kebersamaan yang tumbuh — dari anak sekolah...

Kabar Gembira dari Makassar, UKI Paulus Dapat Izin Operasional Prodi Kedokteran

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.- Universitas Kristen Indonesia (UKI) Paulus Makassar resmi mendapatkan izin operasional untuk Program Studi Kedokteran (Program...

GP Ansor Soroti Serangan Tempo Ke Mentan di Tengah Isu Mafia Pangan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Ansor (PP GP Ansor), H Muh Mabrur menyoroti seteru media Tempo...

Mentan Amran Lapor ke Presiden : Produksi Beras 2025 Tertinggi, Naik 4,1 Juta Ton

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman melaporkan langsung kepada Presiden RI Prabowo Subianto bahwa produksi...