Cerdaskan Anak-anak Pesisir di Wilayah Hukumnya, Polsek Paotere Gelar Kegiatan Belajar Program I-Learn 11.0

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kami ingin memberikan pengalaman belajar yang lebih interaktif, mencerdaskan, dan menyenangkan bagi anak-anak pesisir, sehingga mereka dapat mempersiapkan diri menjadi generasi emas Indonesia di masa depan,” ujar Kapolsek Paotere.

Kasubsipenmas Polres Pelabuhan Makassar, Aipda Adil juga menjelaskan, program ini dilengkapi dengan akses ke statistik dan analisis performa belajar siswa. “Dengan fasilitas ini, siswa dapat lebih mudah memahami perkembangan belajar mereka, sehingga memotivasi mereka untuk terus meningkatkan kemampuan,” tambahnya.

Kegiatan ini merupakan bukti nyata bahwa Polri tidak hanya berperan dalam menjaga keamanan, tetapi juga menjadi garda terdepan dalam mendukung pendidikan untuk kemajuan bangsa. Melalui kolaborasi ini, anak-anak pesisir mendapat kesempatan lebih luas untuk berkembang dan meraih masa depan gemilang. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Polda Sulsel Gelar Syukuran HUT Ke-54 Korpri 2025

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...