Bhabinkamtibmas Polsek Bajeng Pastikan Ketersediaan Gas dan Berikan Imbauan Kamtibmas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Dalam upaya menjaga kondusifitas ekonomi dan keamanan masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Tanabangka dan Borimatangkasa, Bripka Aswin Jahar, SE, melaksanakan pemantauan serta pengawasan distribusi gas LPG 3 kg di wilayah Kecamatan Bajeng Barat, Kabupaten Gowa.

Kegiatan yang berlangsung di Kokoa Dusun Baji Pamai, Desa Borimatangkasa ini bertujuan untuk memastikan ketersediaan gas LPG 3 kg bagi masyarakat serta mencegah terjadinya penimbunan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.

Salah satu pemilik pangkalan gas, Ibu Rahmawati, mengonfirmasi bahwa stok gas LPG 3 kg di wilayahnya masih dalam kondisi aman.

Selain pemantauan distribusi gas, Bripka Aswin Jahar juga memberikan imbauan kepada warga agar selalu menjaga keamanan kendaraan dengan memastikan kendaraan yang diparkir dalam keadaan terkunci stang atau kunci leher guna mencegah aksi pencurian kendaraan bermotor.

Ia juga mengingatkan warga untuk memastikan pintu dan jendela rumah dalam keadaan terkunci saat meninggalkan rumah serta mematikan peralatan listrik dan kompor guna menghindari potensi bahaya kebakaran.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gelar Sosialisasi di Lorong 2 Telkomas, Andi Seto Paparkan Program Masyarakat Nyaman

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bupati dan Wabup Sinjai Hadiri Musrenbang di Sinjai Barat

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Pemerintah Kabupaten Sinjai mulai melaksanakan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) tahun 2026...

Pangdam XIV/Hasanuddin Kunjungi Korem 143/HO, Disambut Meriah dengan Tradisi Adat Tolaki

PEDOMANRAKYAT, KENDARI - Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Windiyatno, melakukan kunjungan kerja ke wilayah Korem 143/HO, Kendari, Sulawesi Tenggara,...

Mengenang Mappinawang : Selamat Jalan Kakak dan Sahabatku, Ammuliang maki ri Allah Ta’ala Akang

Oleh Salahuddin Alam Tidak biasanya tetiba seorang sahabat lama di LSM dan mantan anggota DPRD Provinsi Sulawesi Selatan, Wahyuddin...

Terharu Terima Penghargaan UNS, Mentan Amran : Ibu Saya Selalu Berpesan “Nak, Kamu Nanti Jadi Orang Besar”

PEDOMANRAKYAT, SURAKARTA – Menteri Pertanian Republik Indonesia, Andi Amran Sulaiman tak kuasa menahan haru saat memberikan orasi ilmiah...