Jelang Ramadhan, Rumah Zakat Gelar Senam dan berbagi Kurma untuk Lansia

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kegiatan senam lansia dilaksanakan secara rutin setiap pekan agar lansia semakin sehat, bahagia dan kali ini kami sekalian berbagi Kurma untuk persiapan Ramadhan dan Puasa,” ungkapnya.

Kegiatan Senam Lansia juga rutin diikuti oleh mahasiswa BKP dari Fakultas Psikologi UNM. Salah satu perwakilan mahasiswa BKP UNM yaitu Aliyah sekaligus Instruktur senam menuturkan, kegiatan senam rutin kami ikuti dan pekan ini lebih banyak lagi pesertanya dan lebih antusias sehingga kamipun sebagai mahasiswa dan generasi muda harus lebih semangat dan antusias untuk olahraga.

“Alhamdulillah kami juga rutin ikuti kegiatan senam lansia ini selama kami BKP bergabung di Rumah Zakat. Kali ini lansia yang hadir pada senam rutin, lebih banyak dan sangat antusias dan kami juga ikuti semangat serta antusias untuk olahraga selaku generasi muda.

Insya Allah selama Ramadhan, kegiatan senam dihentikan dulu dan diganti dengan kegiatan lainnya berupa pengajian dan tadarrus bersama.

Rumah Zakat terus melaksanakan program-program yang berdampak bagi masyarakat dan kelompok Rentan. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ketegangan di Pelabuhan Soetta, Saling Dorong Petugas vs Pedagang Asongan, Begini Faktanya !

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

POBSI Wajo Tolak Hasil Musprov POBSI Sulsel, Diduga Proses Cacat Administrasi

PEDOMANRAKYAT, WAJO  - Musyawarah Provinsi (Musprov) Persatuan Olahraga Biliar Seluruh Indonesia (POBSI) Sulawesi Selatan yang digelar di Hotel...

Resmi Dilantik, Camat Tomoni Timur Minta Aparat Desa Bekerja baik

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR — Tiga perangkat Desa Pattengko, Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur, resmi dilantik dan diambil...

Prajurit Hasanuddin Sambut Pangdam Baru dengan Semangat, Mayjen TNI Bangun Nawoko Bawa Visi Kolaborasi dan Kesejahteraan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Momen bersejarah terjadi di Markas Kodam XIV/Hasanuddin, Jalan Urip Sumoharjo, Kota Makassar, Senin (3/11/2025), saat...

Patroli Perintis Presisi Samapta Polres Gowa Amankan Pelaku Keributan di Somba Opu

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim 1 Patroli Perintis Presisi Samapta Polres Gowa yang dipimpin Kepala Tim 1 Patroli, AIPDA...