Seminar Nasional Bahasa Ibu, Upaya Pelestarian Bahasa Daerah di Era Globalisasi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT – MAKASSAR. Himpunan Pelestari Bahasa Daerah (HPBD) Sulawesi Selatan dan Perhimpunan Pendidik Bahasa Daerah Indonesia (PPBDI) Sulawesi Selatan bekerja sama dengan Balai Bahasa Sulawesi Selatan menggelar Seminar Nasional Bahasa Ibu di Universitas Negeri Makassar (UNM), Jumat, 21/02/2025.

Kegiatan ini menghadirkan narasumber ahli dalam dan luar negeri, seperti Wakil rektor II Universitas Muhammadiyah Makassar Prof. Dr. Andi Sukri Syamsuri, M.Hum. (Bahasa Bugis), dari Universitas Negeri Makassar Prof. Dr. Hj. Kembong Daeng, M.Hum. (Bahasa Makassar) Juga Budayawan Toraja Drs. Simon Petrus dan teristimewa hadir pula sebagai pembicara Konsulat Jenderal Australia Todd Dias melalui dsring, dan Ustaz M. Amin Bin Nasir (Pengurisi PKBS Bidang Tawau) Dr. Ganjar Harimansyah, M.Hum. (Sekretaris Badan Bahasa Kemendikdasmen RI), Dr. Dora Amaliah (Kepala Pusbanglin) melalui daring.

Seminar ini menekankan bahwa bahasa daerah memiliki peran penting dalam menjaga identitas daerah dan kearifan lokal. Oleh karena itu, perlu ada komitmen bersama dari berbagai pihak untuk terus merawat dan mengembangkan bahasa daerah di Era Globalisasi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Peringatan Hari Musik Nasional ke-12, Kemenekraf dorong Ekosistem Musik yang Lebih Maju

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ramadhan, 578 Siswa SMPN 1 Watansoppeng Mengikuti P5

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG - Dalam suasana bulan suci Ramadhan 1446 H/2025 M , 578 Siswa (wi) SMP Negeri 1 Watansoppeng...

Pengamanan Idul Fitri, Polres Soppeng Bakal Menggelar Operasi Ketupat

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK memimpin Rapat Koordinasi (Rakor)lintas sektor dalam rangka pengamanan Idul...

Jaksa Gowa Umumkan Delapan Berkas Perkara Uang Palsu P21, 11 Tersangka Siap Diserahkan

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Kejaksaan Negeri Gowa mengonfirmasi, delapan berkas perkara dugaan peredaran uang palsu di Kabupaten Gowa telah...

Mentan Amran Tegaskan Bulog Wajib Serap Gabah Petani Any Quality, yang Tidak Mau Kerja untuk Rakyat Minggir !

PEDOMANRAKYAT, KALSEL – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman kembali menunjukkan aksinya dalam menyelesaikan permasalahan petani. Saat menghadiri panen...