Menyongsong Ramadan dengan Semangat Baru: SMAN 19 Bulukumba Gelar Last Ceremony yang Meriah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Ini bukan akhir dari segalanya, anak-anakku. Namun, ini adalah awal perjuangan kalian setelah meninggalkan almamater kita, SMAN 19 Bulukumba. Semoga kalian sukses sebagai alumni,” ujarnya, sembari mengingatkan persiapan menghadapi Ujian Sumatif yang akan dimulai pada 9 April 2025.

Suasana upacara pun terasa sangat meriah. Para siswa menampilkan berbagai persembahan kreatif yang berhasil menghangatkan momen perpisahan, serta menambah semangat kebersamaan di antara seluruh civitas akademika.

Puncak acara diwarnai dengan sesi foto bersama antara tenaga pendidik, tenaga kependidikan, dan seluruh siswa kelas XII, menciptakan kenangan berharga yang akan terus terpatri di hati mereka.

“Last Ceremony kali ini tidak hanya menjadi simbol perpisahan, tetapi juga sebagai momentum refleksi dan harapan baru,” kata Kepala Sekolah.

Acara ini mengokohkan nilai-nilai kebersamaan dan dedikasi yang telah terbangun selama masa studi, sekaligus mempersiapkan generasi muda untuk menghadapi tantangan masa depan dengan penuh keyakinan, Kepala UPT SMAN 19 Bulukumba Dra. Hj. Sitti Jihadiyah Mahdy, M.Pd, menandaskan.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pj. Bupati Sinjai Ambil Sumpah Ratusan PNS Ditengah Hujan Deras

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Diduga Tak Miliki Legalitas, Pengusaha Pabrik Besi Dilaporkan Ke Polrestabes Medan

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Diduga tak memiliki sejumlah legalitas, pengusaha pabrik besi Foundry & Workshop Maha Akbar Sejahtera berlokasi...

Afat, Satu-satunya Siswa SIPSS Beragama Konghucu, Pengasuh Beri Kesempatan Ibadah yang Luas

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Sebanyak 100 siswa Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS) mulai menjalani pendidikan di Batalyon SIPSS,...

Beri Pelayanan Maksimal Saat Mudik, Polri Buka Hotline 110

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo mengingatkan masyarakat untuk tidak sungkan melapor kepada hotline...

UNASMAN Siap Terima Mahasiswa Baru Lewat Jalur Rekognisi Pembelajaran Lampau

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR. Universitas Al Asyariah Mandar (UNASMAN) Polman kampus yang jadi salah satu syarat pemekaran Provinsi Sulbar...