Pengurus PGRI Soppeng 2025 – 2030 Segera Konsolidasi Organisasi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Kepala SMAN 200/1 Soppeng Naharuddin S,Pd M,Pd secara aklamasi terpilih sebagai Ketua PGRI Kabupaten Soppeng Masa Bakti 2025 – 2030 pada Konferensi Kabupaten PGRI Soppeng di Gedung Guru Jalan Kayangan Watansoppeng ,Selasa 25 Februari 2025 .

“Langkah pertama yang akan dilakukan segera melakukan konsolidasi organisasi melengkapi struktur kepengurusan. Dalam satu dua hari ini kami akan melakukan pertemuan ,” ungkap Sekretaris Supriyadi Usman S,Pd M,Pd kepada pedomanrakyat.co.id di ruang kerjanya , Rabu 26 Februari 2025.

Senada dengan Ketua terpilih,Supriyadi yang sehari harinya Kepala SMPN 1 Watansoppeng katakan dalam struktur kepengurusan tersebut akan mengakomodir semua unsur dan satuan pendidikan .

Struktur tersebut diantaranya bendahara serta sejumlah kepala biro atau bidang yang jumlahnya sekitar 15 orang .Setelah struktur kepengurusan sudah lengkap maka pengurus PGRI Kabupaten Soppeng 2025 – 2030 akan melakukan kunjungan silaturahmi sekaligus melaporkan hasil konferensi PGRI kepada Bupati Soppeng .

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Rayakan Ulang Tahunnya, Vasaka Hotel dan Waskita Karya Realty Gelar "FOMO Sunday Morning Fun Run 5K"

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jelang Pemeriksaan BPK, Disdik Sulsel Kebut Rekonsiliasi Dana BOSP Sekolah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Sulsel, Iqbal Nadjamuddin, menegaskan percepatan rekonsiliasi dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)...

Hj. Buaidah bint H. Achmad Orang Tua Tunggal nan Lahirkan Dua Profesor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sekali waktu Ibu Hj. Buaidah binti H.Achmad ke kamar mandi. Itu beberapa tahun silam. Di...

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

Ketua MUI Sulsel AGH Prof.Dr. Najamuddin Abd.Syafa (duduk, kiri) didampingi Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, M.A. (Foto:mda). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...