Siswa SDN. Komp. Sambung Jawa Meraih 3 Medali Emas Pada Kejuaraan Internasional Taekwondo di Bali

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT – BALI. Tiga murid SD Negeri Kompleks Sambung Jawa Makassar berhasil mengharumkan nama sekolahnya dengan meraih prestasi gemilang di ajang KASAL Cup 2 International Open Taekwondo Championship 2025. Ke tiganya berhasil mengumpulkan 3 Medali emas dalam kejuaraan yang digelar di GOR Purna Krida, Badung, Bali pada 14-16 Februari 2025.

Kejuaraan yang mengusung tema “Partnership For Peace and Stability” ini merupakan bagian dari rangkaian acara Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2025 yang dihadiri 39 negara.
Turnamen berskala internasional ini menarik partisipasi lebih dari 2.000 atlet, termasuk kontingen dari enam negara yakni Korea Selatan, Malaysia, Singapura, Filipina, Uzbekistan, dan Timor Leste.

Para atlet dari SDN Kompleks Sambung Jawa Makassar yang berhasil meraih medali emas adalah:

Thalia Ratu Tharapa Juara I, kelas Cadet Festival ( Pemula ).

Aliyah Khaerunnisa Juara I, kelas Cadet Festival ( Pemula )

Muh. Afif Firdaus Ramadhan Juara I putra, kelas Pra Cadet Festival ( Pemula )

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Evaluasi PPKM Mingguan, Safrizal : Kondisi Semakin Membaik, Tidak Ada Daerah Level 4

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...