Dr. Iqbal Gunawan Tekankan Pentingnya Berprasangka Baik di Tengah Bulan Puasa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Namun ia menegaskan, sikap berprasangka baik merupakan upaya untuk menghindari keputusasaan dan menjaga keimanan.

“Setiap manusia harus memiliki prasangka baik, karena Allah menghendaki kita untuk selalu berpandangan positif kepada-Nya,” tegasnya.

Lebih lanjut Dr. Iqbal menekankan, pentingnya mengenal nama-nama Allah dan mengamalkan ibadah secara khusyuk.

“Banyak orang mencari rezeki tanpa disertai pelaksanaan shalat. Bahkan jika ada, shalat yang tidak membawa berkah adalah shalat yang kurang ikhlas,” tambahnya.

Acara kajian ini merupakan bagian dari upaya Dinas Pendidikan Sulsel dalam memperkuat nilai-nilai keagamaan dan meningkatkan kualitas kehidupan spiritual di tengah momentum Ramadhan.

“Dengan berprasangka baik, diharapkan seluruh peserta dapat meraih keberkahan dan ketenangan hati selama bulan suci ini,” Dr. Iqbal Gunawan, anggota Dewan Komisi Fatwa MUI Sulsel, menandaskan.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Keluarga Besar Cemara SMANSA 82 Gelar Temu Kangen, Nurhayati Yusri : Momen Menjaga dan Mepererat Silaturahim

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...