SMAN 9 Bone dan BKPRMI Gelar Kick-Off Ramadhan Mengaji, Libatkan Mahasiswa dan Gubernur dalam Rangkaian Kegiatan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kita juga libatkan mahasiswa dari Universitas Muhammadiyah Bone dalam kepanitiaan yang berjumlah 21 orang,” ujar Muliana dengan penuh semangat.

Rangkaian kegiatan Ramadhan Mengaji ini direncanakan berlangsung dari tanggal 6 hingga 12 Maret 2025. Setelah pertemuan awal bersama para guru, tim BKPRMI melanjutkan dengan pertemuan bersama siswa di musholla sekolah, didampingi oleh beberapa guru yang telah ditunjuk sebagai koordinator kelas.

Persiapan pun berlanjut dengan pelaksanaan salat dzuhur berjamaah dan dilengkapi dengan pertemuan secara daring melalui Zoom bersama Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, S.T.

Dengan serangkaian kegiatan yang telah disusun secara matang, pihak sekolah berharap program ini dapat berjalan dengan lancar dan menghasilkan dampak positif bagi peningkatan kemampuan mengaji serta pembinaan karakter siswa di bulan suci Ramadhan.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tunjang Operasional Dokter Ahli, Bupati Sidrap Serahkan Mobil Dinas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Arisan IKB PPSP IKIP UP di Malino: Rajut Silaturahmi dan Rayakan Ulang Tahun Hj. Helmy Wahid

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Suasana penuh keakraban mewarnai kegiatan Arisan IKB PPSP IKIP UP yang digelar di New Tosil...

Sulsel Jaga Asa Juara di MQKN 2025, Enam Nomor Lolos ke Final

PEDOMANRAKYAT, WAJO — Harum nama Sulawesi Selatan kembali mengalun di ajang Musabaqah Qira’atil Kutub Nasional (MQKN) 2025. Bertempat di...

Laskar Hanura Rayakan 3 Tahun Perjalanan dengan Maulid Nabi di Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Laskar Masa Depan atau yang dikenal dengan Laskar Hanura, komunitas yang digawangi Jack Sardes bersama...

Dr. Sri Gusty: Sekolah Adiwiyata Bukan Sekadar Tampilan Fisik, tapi Karakter Peduli Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - “Sekolah Adiwiyata itu bukan cuma soal tampilan fisik yang bersih dan indah, tapi juga tentang sikap...