Polres Soppeng Tingkatkan Kesiapsiagaan Personel Dalam Penertiban Balap Liar di Bulan Suci Ramadhan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG – Personel Polres Soppeng melaksanakan Apel Penertiban Balap Liar di wilayah Kabupaten Soppeng, dalam rangka kamtibmas di bulan suci Ramadhan 1446 H, Jumat (7/3/2025) malam sekira pukul 22.30 Wita.

Apel pengecekan dipimpin langsung oleh Iptu Rusdi Salam, S.Sos, Kasat Samapta Polres Soppeng, selaku Padal.

Kegiatan apel pengecekan bertujuan untuk memastikan bahwa personel Polres Soppeng siap dan profesional dalam melaksanakan penertiban balap liar di wilayah Kabupaten Soppeng, sehingga masyarakat dapat merayakan bulan suci Ramadhan dengan aman dan nyaman.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Lima Pemain PSM Dipanggil Seleksi Piala Dunia U-20

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kajati Sulsel Apresiasi Kejari Bantaeng, Ungguli Penanganan Kasus Korupsi di Sulsel

PEDOMANRAKYAT, BANTAENG — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Agus Salim, melakukan kunjungan kerja ke Kejaksaan Negeri Bantaeng, Rabu...

Kodam XIV/Hasanuddin Kerahkan Alutsista dan Pasukan Elit untuk Latihan Evakuasi Banjir

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kodam XIV/Hasanuddin menunjukkan kesiapan penuh dalam menghadapi bencana dengan menggelar Latihan Kesiapsiagaan Operasional (LKO) Penanggulangan...

Lurah Balang Baru Gerak Cepat Pulihkan Wilayah Pascakebakaran 19 Rumah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pemerintah Kelurahan Balang Baru, Kecamatan Tamalate, Kota Makassar, bergerak cepat merespons kebakaran hebat yang menghanguskan...

Jelang Hari Buruh Internasional, Polres Pelabuhan Makassar Bergerak Cepat Bangun Komunikasi Lintas Sektor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menyambut Hari Buruh Internasional atau May Day 2025, Polres Pelabuhan Makassar tak tinggal diam. Aparat...