Antisipasi Kriminalitas di Bulan Ramadhan, Kapolda Sulsel Turun Langsung Patroli Malam

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Untuk memastikan keamanan dan ketertiban selama bulan suci Ramadan, Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan, SH, SIK, MH, M.Si memimpin langsung Patroli Bersama Daerah Rawan Perang Kelompok di wilayah hukum Polrestabes Makassar, Sabtu (8/3/2025) malam.

Dalam kegiatan ini, Kapolda Sulsel didampingi oleh Kapolrestabes Makassar, Kombes Pol. Arya Perdana, SH, SIK, M.Si, Kabid Humas Polda Sulsel, Kombes Pol. Didik Supranoto, SIK, MH serta Kabidpropam Polda Sulsel, Kombes Pol. Zulham Effendi, SIK, MH. Patroli ini melibatkan personel gabungan dari Brimob Polda Sulsel, Samapta Polda Sulsel, Polrestabes Makassar, serta Satpol PP Kota Makassar.

Patroli dimulai setelah apel gabungan dan menyusuri sejumlah ruas jalan utama, di antaranya Jl. Ahmad Yani, Gunung Bulusaraung, Urip Sumoharjo, A.P. Pettarani, S. Alauddin, Malengkeri, Dangko, Danau Metro Tanjung Bunga, dan Jl. Penghibur, hingga kembali ke Mapolrestabes Makassar. Kapolda dan rombongan menggunakan kendaraan roda dua dan roda empat dalam patroli ini.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ajak Jamaah Tingkatkan Keimanan Untuk Keamanan, Bhabinkamtibmas Kodingareng Binluh di Masjid Besar Ar Ridha

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...