Wujud Toleransi Terhadap Umat Muslim, PRBK Gereja Isa Almasih Makassar Bagikan Takjil Buka Puasa Kepada Masyarakat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Sebagai wujud toleransi terhadap umat Muslim yang sementara menjalankan ibadah puasa di bulan suci ramadan ini, Pemuda Remaja Bagi Kristus (PRBK) Gereja Isa Almasih (GIA) Makassar menggelar kegiatan bagi-bagi takjil kepada masyarakat umum untuk digunakan berbuka puasa.

Sebanyak kurang lebih 300 kemasan takjil berupa es buah dibagikan oleh pemuda-pemudi dan remaja jemaat gereja tersebut kepada para pengendara mobil dan motor serta pejalan kaki yang lalu lalang di depan Gereja Isa Almasih Makassar Jl. Gunung Salahutu No.13 Makassar, Sabtu (15/3/2025) sore.

Pembagian takjil ini dikoordinir oleh Ketua PRBK Gereja Isa Almasih Makassar, Jessica Cokro bersama pengurus lainnya. Tampak pula hadir Pembina PRBK Gereja Isa Almasih Makassar, Pdt. Metta Margono, Pdt. Atik Wijayanti dan Pdt. Sri Marlina menyaksikan aksi sosial para pemuda-pemudi serta remaja gereja tersebut.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  LSM INAKOR Sulut Dukung Lima Jaksa Senior Judicial Review UU Kejaksaan di MK

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam XIV/Hsn Dorong RS Kesdam Tingkatkan Pelayanan Menuju Standar Kepresidenan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wujud kepedulian terhadap pelayanan kesehatan prajurit, keluarga besar TNI, serta masyarakat, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI...

1.019 Prajurit Bintara Resmi Dilantik, Pangdam XIV/Hasanuddin Ingatkan Jati Diri Prajurit

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Panglima Kodam (Pangdam) XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko memimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba)...

Kunker ke Topdam, Pangdam XIV/Hasanuddin Tegaskan Integritas dan Rekrutmen TNI Bersih

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menegaskan komitmen kuat terhadap pembinaan integritas, profesionalisme, dan kualitas...

Presiden Prabowo Panen Raya Padi di Karawang, Tegaskan Arah Pertanian Modern Indonesia

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto turun langsung ke sawah Karawang untuk memimpin panen raya padi,...