Launching MBG Kerjasama Kodim 1423 – Pemkab Soppeng Menyasar 3.382 Siswa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Wakil Bupati Soppeng Ir Selle Ks Dalle bersama Dandim 1423 Letkol Inf Reinhard Haposan Manurung S,Pd disaksikan Forkopimda dan Instansi Terkait melaunching program Makanan Bergizi Gratis (MBG) ,Senin 17 Maret 2025

Program MBG pertama tersebut menyasar sejumlah sekolah di Kecamatan Lalabata dengan jumlah siswa seluruhnya 3.382 serta 47 karyawan.

Adapun sekolah yang menjadi sasaran MBG selama empat hari untuk tingkat SD yaitu SDN 03 Lemba 280 siswa, SDN 6 Ujung Baru 77 Siswa , tingkat SMP masing masing SMPN 1 Watansoppeng 613 Siswa, SMPN 2 Watansoppeng 323 Siswa ,SMPN 3 Watansoppeng 289 Siswa,. Sementara tingkat SLTA yaitu SMAN 1 Soppeng 1120 Siswa , serta SMKN 4 Soppeng 680 Siswa . Selaim 3.382 Siswa MBG juga menyasar 47 karyawan ,

Wakil Bupati Soppeng berharap agar makanan yang didistribusikan adalah makanan olahan UMKM lokal Kabupaten Soppeng.Hal tersebut untuk mendukung perekonomian daerah dan memastikan program MBG tepat sasaran dan tepat guna.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pangdam Hasanuddin Kunjungi Tempat Bersejarah Benteng Fort Rotterdam Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...