Tinjau Perbaikan Ruas Jalan Nasional Batu Jomba, Bobby Nasution Minta Jalur Aman Dilalui Pemudik

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MEDAN – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Muhammad Bobby Afif Nasution meminta ruas jalan nasional Batu Jomba aman dilalui pemudik pada Lebaran tahun ini. Sehingga masyarakat yang mudik Idulfitri 1446 H dapat melintasi jalur Batu Jomba dengan aman dan nyaman hingga sampai tujuan.

Menurut keterangan Bobby Nasution, ruas jalan nasional Batu Jomba sementara akan dihentikan pengerjaannya. Pihak Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional (BBPJN) Sumut fokus mempersiapkan ruas jalan ini agar aman dilintasi kendaraan roda dua dan empat.

“Jalan ini nanti untuk mempersiapkan arus mudik tanggal 24, dan dilanjutkan H+10 nanti. Dipastikan agar jalan ini nanti bisa dilalui pemudik, dipastikan aman,” kata Bobby Nasution saat meninjau ruas jalan nasional Batu Jomba, Tapanuli Selatan, Senin (17/3/2025).

Menurut Bobby Nasution, kondisi ruas jalan Batu Jomba yang sedang diperbaiki belum mampu menahan bobot kendaraan berat. Selain itu, luas jalan yang bisa digunakan juga hanya untuk ukuran mobil roda 4.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Warga Jl Tinumbu : Terimakasih Pak AWT, Lorong Kami Dipaving Blok

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Rute Penerbangan Toraja-Manado, Makin Terbuka Untuk Wisatawan Domestik

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Pembukaan rute penerbangan Toraja - Manado menjadi Potensi wisata Toraja Utara akan semakin maju dan...

Antisipasi Tarif Parkir Tak Sesuai Perda, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar Berikan Penyuluhan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dua pekan menjelang Hari Raya Idul Fitri, geliat ekonomi di Kota Makassar semakin terasa. Masyarakat...

Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar Ajak Para Pedagang Pasar Sentral Untuk Berani Melaporkan Tindakan Premanisme

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Demi menciptakan lingkungan pasar yang aman dan nyaman, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar gencar mengajak para...

Berikan Pelayanan Prima Kepada Masyarakat, Personel Polsubsektor Kepulauan Sangkarrang Turun Langsung Bantu Warga di Dermaga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Demi memberikan pelayanan prima dan semakin mendekatkan diri kepada masyarakat, personel Polsubsektor Kepulauan Sangkarrang, Polres...