Bupati dan Warga Buka Puasa Bersama di Masjid Besar Rantepao Toraja Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA – Pemerintah Daerah Kabupaten Toraja Utara mengadakan Buka Puasa Bersama masyarakat dan Jamaah Masjid Raya Besar Rantepao. Dalam bukber itu mengusung tema “Menjalin Silaturahmi di Bulan Suci Ramadhan untuk Meraih Berkah Ramadhan”, Selasa (18/3/2025.

Dalam arahannya, Bupati Toraja Utara, Frederik V. Palimbong, mengatakan “Alhamdulillah hari ini kita dapat melaksanakan buka puasa bersama dengan masyarakat umat muslim di Masjid Raya Besar Rantepao, tentu dalam kesempatan ini saya juga memberikan himbauan jelang Bulan Suci Ramadhan agar tidak saja menjaga diri namun kita juga senantiasa menjaga kerukunan umat beragama, khususnya di Kabupaten Toraja Utara dan tidak mudah percaya terhadap berita-berita yang menyesatkan dan dapat memecah bela kerukunan yang sudah terjalin selama ini”.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gelar Rapat Terakhir, Panitia Mantapkan Penyelenggaraan "Rakab II Lions International District 307 B2 Indonesia"

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...