Polres Maros Selenggarakan Bazar Ramadan, Bantu Warga Dapatkan Kebutuhan Pokok dengan Harga Terjangkau

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kami menyadari, selama bulan Ramadan, harga kebutuhan pokok sering mengalami kenaikan. Melalui bazar ini, kami berharap dapat meringankan beban ekonomi masyarakat dengan menyediakan produk dengan harga yang lebih murah,” ujar AKBP Douglas.

Sambutan positif pun datang dari warga yang hadir. Yasir, salah satu pengunjung bazar, mengungkapkan rasa syukurnya. “Harga-harga di sini jauh lebih murah dibandingkan di pasar. Saya sangat senang bisa membeli kebutuhan pokok dengan harga yang terjangkau. Contohnya, saya baru saja membeli minyak goreng yang harganya selisih 7-10 ribu rupiah lebih murah dari pada di swalayan,” jelasnya.

Kegiatan ini diharapkan tidak hanya menjadi solusi sementara untuk mengatasi lonjakan harga, tetapi juga sebagai bentuk nyata kepedulian aparat terhadap kesejahteraan masyarakat di masa-masa penuh berkah.

Kapolres Maros AKBP Douglas Mahendrajaya berharap, inisiatif ini dapat memberikan manfaat besar bagi masyarakat dan menambah semangat kebersamaan selama bulan Ramadan.

“Meskipun bazar hanya berlangsung pada hari ini, keberadaan kegiatan ini menjadi bukti nyata, kepedulian sosial dapat diwujudkan melalui kolaborasi antara aparat dan masyarakat, khususnya dalam mengatasi tantangan ekonomi di tengah momentum suci Ramadan, Kapolres Maros, AKBP Douglas Mahendrajaya, menandaskan.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  YAPTI Jeneponto Kukuhkan 208 Wisudawan dan Wisudawati

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sinergi LAN–Pemkot Parepare dalam Penguatan Nilai Dasar ASN

PEDOMANRANKYAT, MAKASSAR - Sebagai bagian dari implementasi penguatan kapasitas aparatur, Pusjar SKMP LAN Makassar menggelar sesi Ceramah Penguatan...

Aksi Preventif PLN: 16 Pohon Berisiko Dipangkas di Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Dalam upaya menjaga keselamatan masyarakat serta meningkatkan keandalan pasokan listrik, PLN ULP Sinjai bersama mitra...

Sektor Pertanian Melesat, Mentan Amran: Berkat Kebijakan Spektakuler Presiden Prabowo

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menegaskan bahwa lonjakan capaian sektor pertanian sepanjang 2024–2025 merupakan bukti...

Kejati Sulsel Bongkar Dugaan Korupsi Bibit Nanas Rp60 Miliar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan melakukan penggeledahan di tiga lokasi berbeda pada Kamis (20/11/2025) terkait penyidikan...