Audiensi ke Mako Lantamal VI Makassar, Kapolres Pelabuhan dan Danlatamal VI Bahas Penguatan Sinergitas TNI-Polri

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat mempererat sinergi antara TNI dan Polri, Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Rise Sandiyantanti melakukan kunjungan silaturahmi sekaligus audensi ke Mako Lantamal VI Makassar, bertemu langsung dengan Danlantamal VI Brigjen TNI (Mar) Dr. Wahyudi.

Kegiatan yang berlangsung penuh kehangatan dan nuansa strategis ini turut dihadiri oleh jajaran penting dari kedua institusi. Dari Lantamal VI, hadir Wadanlantamal Kolonel Laut (P) Nopriadi, Aslog Kolonel Fiqry Dzukri, Dansatrol Kolonel Agus Tri Ariyanto, Asintel Kolonel Rudi Sokabla, dan Asops Kolonel Andi Sulistiono.

Sementara itu, jajaran Polres Pelabuhan Makassar turut mendampingi, antara lain Wakapolres Kompol Nuraeni, Kapolsek Ujung Tanah AKBP Andriyani Lilikay, Kapolsek Soeta AKP Andi Sukmawati, Kasat Intel AKP Muh Yupsin, serta Kasat Reskrim Iptu Andri Kurniawan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Antisipasi Kriminalitas di Bulan Ramadhan, Kapolda Sulsel Turun Langsung Patroli Malam

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...