Cegah Banjir, Anggota Koramil 1408-04/Bontoala Bersama Warga Baraya Bersihkan Selokan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Pembersihan selokan berjalan lancar hingga pukul 09.00 WITA. Hasilnya, aliran air yang sebelumnya tersumbat kini menjadi lebih lancar, mengurangi potensi genangan air saat hujan deras. Warga sekitar juga tampak antusias berpartisipasi, menunjukkan kesadaran bersama akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan.

Serma Parwansa menyampaikan, Karya Bakti ini merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap kesehatan dan kesejahteraan masyarakat. Ia mengimbau agar kegiatan semacam ini tidak hanya menjadi kegiatan insidental, tetapi menjadi kebiasaan rutin, terlebih saat musim hujan yang rawan penyakit.

Warga Kelurahan Baraya menyambut baik pelaksanaan Karya Bakti ini. Mereka berharap pembersihan lingkungan dapat dilakukan secara berkala, sebagai bagian dari upaya menciptakan kawasan pemukiman yang bersih, sehat, dan nyaman untuk semua warga. (HR)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sekjen Perluni UNM : Alumni dan Mahasiswa UNM Akan 'Pakintaki' Dunia

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...