Kompetisi Futsal Antar Pelajar Resmi Ditutup, Ini Pesan Wabup Sinjai

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Terkait penyelenggaraan kegiatan seperti ini, kata Hasir, bagi Pemkab senantiasa sangat mendukung, apalagi sifatnya positif yang tidak hanya mengembangkan potensi dibidang olahraga, tetapi juga berkontribusi pada pembentukan karakter generasi muda yang berkualitas.

“Melalui kompetisi ini lahir bibit-bibit atlet futsal berbakat yang dapat mengharumkan nama daerah kita ditingkat yang lebih tinggi,” tandas Kadispora yang membacakan sambutan Wabup Sinjai.

Turnamen yang dihelat sejak tanggal 8 Mei 2025 ini, tampil sebagai juara pertama dari masing-masing kategori yakni SDN 110 Jekka, UPTD SMP 33 Sinjai dan Tingkat SMA diraih oleh SMAN 1Sinjai.

Dalam penutupan turnamen ini turut dihadiri oleh perwakilan dari KONI Sinjai, Pengurus AFK Sinjai, Kepala SMPN 1 Sinjai Syamsul Rijal dan peserta turnamen.

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pemilu Makin Dekat, Kader PKS Adi Akbar Makin Gencar Turun ke Masyarakat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tahun 2025 Di Soppeng: Pelanggaran Lalu Lintas Meningkat, Angka Kecelakaan Menurun 

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG. Selama tahun 2025 situasi Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran Lalu Lintas (Kamseltibcarlantas) di Kabupaten Soppeng...

Pagi yang Berbeda di SMP Negeri 3 Makassar: Merayakan Hari Guru dengan Rasa Hormat dan Terima Kasih

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pagi di halaman SMP Negeri 3 Makassar, Selasa, 25 November 2025, terasa sedikit berbeda dari...

Annisa Hijab Gelar Family Gathering di Villa Mawar Malino

PEDOMANRAKYAT, MALINO - Store Annisa Hijab menggelar Family Gathering di Villa Mawar,jalan Batulapisi, Kecamatan Tinggi Moncong, belakang kawasan...

Ramah Tamah IKA Unhas, Pemenang Lomba Domino Dapat Hadiah Total Rp 150 Juta

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni atau IKA Universitas Hasanuddin menggelar kegiatan ramah tamah di aula AAS Building, Jumat...