7 Personel Terima Penghargaan Dari Kapolres Toraja Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Kepala Kepolisian Resor Toraja Utara AKBP Stephanus Luckto A.W, memberikan Reward atau penghargaan kepada 7 orang personel yang dinilai berprestasi dalam penegakan hukum Senin (19/05/2025) pagi.

Pemberian penghargaan digelar di Halaman Mapolres Toraja Utara tersebut diberikan kepada personel Satuan Reserse Kriminal atas kinerjanya yang luar biasa dalam pelaksanaan tugas dibidang penegakan hukum.

Adapun personel yang menerima penghargaan dari Kapolres Toraja Utara yaitu Aipda Yunus Mellolo, S.H., M.H, Brigpol Mikael Ibas Gallaran, Brigpol Cristian Patulak, S.E., M.H, Briptu Edwar Afrinus, Briptu Petrus Ledo, Briptu Renza Anugerah Sangka’, dan Briptu Ardiansyah, SE.

Dalam sambutannya, Kapolres Toraja Utara AKBP Stephanus Luckto A.W, mengucapkan terima kasih kepada 7 personel yang hari ini telah menerima penghargaan karena telah memberikan kontribusi positif bagi institusi Polri.

Ia berharap, penghargaan yang diberikan dapat menjadi pemicu motivasi bagi personel lainnya untuk terus meningkatkan profesionalisme dalam pelaksanaan tugas.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati ASA Sambut Baik Gelaran Indonesia Maju Expo and Forum 2023

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...