FKG UMI dan Komunitas Anak Pelangi Berkolaborasi untuk Kesehatan Gigi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT – MAKASSAR. Fakultas Kedokteran Gigi Program Profesi Universitas Muslim Indonesia (FKG UMI) Makassar menunjukkan komitmennya dalam mendukung peningkatan kesadaran masyarakat tentang pentingnya kesehatan gigi dan mulut. Melalui kegiatan pengabdian masyarakat, tim FKG UMI menyelenggarakan “Edukasi Kesehatan Gigi” bersama ibu-ibu binaan Komunitas Anak Pelangi (K-Apel) di Lorong Daeng Jakking, Kelurahan Parang Tambung, Kecamatan Tamalate, Kota Makassar.Sabtu, 14/06/2025.

Ketua Program Studi Profesi Dokter Gigi FKG UMI, drg. Chusnul Chotimah, Sp.Pros, serta direktur RSIGM (Rumah Sakit Islam Gigi dan Mulut) DR. drg. Nurasma., Sp.KG menyampaikan materi seputar pentingnya menjaga kebersihan gigi sejak dini, teknik menyikat gigi yang benar, serta pencegahan gigi berlubang.

” Gigi itu adalah mahkota bagi seorang manusia. Karena dia adalah mahkota, maka kita harus jaga baik-baik dan rawat dengan sebaik mungkin,” ujarnya

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Satgas Pamtas Yonif 645/Gty Berhasil Amankan Ratusan Botol Miras di Jalur Tikus Perbatasan RI-Malaysia

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...