Koramil 1408-01/Ujung Tanah dan Warga Kompak Tanam Pohon Demi Lingkungan Sehat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Upaya menjaga kelestarian lingkungan terus digencarkan oleh berbagai pihak. Salah satunya terlihat dari kegiatan kerja bakti penanaman pohon yang berlangsung di Kelurahan Camba Berua, Kecamatan Ujung Tanah, Kota Makassar, Minggu pagi (15/6/2025). Kegiatan dimulai pukul 07.45 WITA di kawasan Jl. Galangan Kapal 1, dengan melibatkan unsur TNI, Polri, aparat kelurahan, serta warga setempat.

Kegiatan ini digelar sebagai langkah preventif menghadapi musim penghujan, dengan tujuan utama mengantisipasi potensi banjir, sekaligus menumbuhkan kesadaran lingkungan di kalangan masyarakat.

Dalam aksi tanam pohon tersebut, hadir sejumlah personel dari Koramil 1408-01/Ujung Tanah yang dipimpin oleh Pelda Christian L, bersama personel Polsek Ujung Tanah yang dipimpin Aipda Hidayat, selaku Bhabinkamtibmas Kelurahan Camba Berua. Turut ambil bagian pula aparat kelurahan, Satgas Kebersihan, serta warga dari RT 003 RW 02.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Melalui Sie Dokkes, Kapolres AKBP Restu Wijayanto Kembali Cek Keadaan Ibu Hanisah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

SMSI Sulsel dan Pengurus PWI Sulsel Sesalkan Jurnalis Muda Mau Berdemo Bela Tempo yang Dinyatakan Bersalah Secara Etik

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Pengurus Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Sulawesi Selatan, Mappiar H.S, menyayangkan sikap sebagian jurnalis muda...

Safari Memakmurkan Masjid, Personel Polres Pelabuhan Makassar Ajak Warga Jaga Iman dan Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana penuh kehangatan dan kekhidmatan menyelimuti Masjid Makmur Melayu di Jalan Sulawesi–Sangir, Kecamatan Wajo, saat...

Pastikan Keamanan di Pelabuhan Tetap Kondusif, Polsek Kawasan Soeta Intens Lakukan Patroli dan Pengawasan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Aktivitas di Pelabuhan Soekarno-Hatta Makassar semakin meningkat dalam beberapa pekan terakhir. Sebagai pintu utama keluar-masuk...

Gelar Patroli Blue Light, Personel Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Sasar Titik Rawan Pelanggaran dan Kecelakaan Lalu Lintas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Personel Satlantas Polres Pelabuhan Makassar menggelar patroli Blue Light dalam rangka Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan...