Pangdam XIV/Hasanuddin Terima Paparan Kesiapan TMMD Ke-125 dan Strategi LKJ 2025

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Panglima Kodam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Windiyatno, menerima paparan kesiapan pelaksanaan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 dan strategi pemenangan Lomba Karya Jurnalistik (LKJ) Tahun Anggaran 2025. Kegiatan berlangsung di Ruang Bina Yudha, Makodam XIV/Hasanuddin, Makassar, Kamis (26/6/2025).

Paparan disampaikan oleh para Komandan Satuan Tugas (Dansatgas) dari wilayah pelaksanaan TMMD, serta oleh Kapendam XIV/Hasanuddin, Kolonel Arm Gatot Awan Febrianto, S.Sos, M.Han, yang memaparkan strategi publikasi dan komunikasi melalui LKJ.

Mayjen Windiyatno menyampaikan bahwa paparan ini menjadi bagian penting dari evaluasi awal, guna memastikan pelaksanaan TMMD berjalan sinergis, efektif, dan sesuai dengan tujuan strategis TNI dalam mendukung pembangunan nasional, khususnya di wilayah tertinggal.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kemajuan Desa, Gubernur Sulsel Minta PAPDESI Buat Program Nyata

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dewan Pers Prof. Komarudin: Tempo Terbukti Melanggar Kode Etik atas Pemberitaan Mentan Amran

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Ketua Dewan Pers, Prof. Komaruddin Hidayat, dalam pernyataan terbuka menegaskan bahwa Tempo telah terbukti melanggar...

Lawan Serakah-nomics, Mentan Amran Berdiri di Garis Depan Lindungi Petani dari Mafia Pangan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Serakah-nomics kini menjadi salah satu isu yang mendapat perhatian besar dari Presiden Prabowo Subianto. Salah...

Ketua PA Bangkalan Dewiati, SH, MH.,

Idealnya, Strategi Penyelesaian Sengketa Perdata Islami Perdamaian & Mediasi PEDOMANRAKYAT, BANGKALAN - Ketua Pengadilan Agama Bangkalan, Dewiati, SH, MH.,...

ACC Desak Kajati Sulsel Percepat Penyelidikan Proyek Smart Board

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anti Corruption Committee (ACC) Sulawesi mendesak Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kajati Sulsel) yang baru...