Gubernur Kaltara Kunjungi Perkebunan Bawang di Sossok, Jajaki Potensi Kolaborasi Terkait Komoditas Hortikultura di Enrekang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Barata, seorang Penyuluh Pertanian dari Kecamatan Anggeraja, yang turut mendampingi Gubernur Kaltara beserta rombongan menjelaskan, Kecamatan Anggeraja adalah salah satu kontributor utama produksi bawang merah di Enrekang. “Pada tahun 2024, produksi bawang merah di Anggeraja mencapai 152.440 ton,” terangnya.

Sementara itu, Bupati Enrekang, H. Muh. Yusuf Ritangnga, direncanakan akan melakukan kunjungan balasan ke Kalimantan Utara untuk menandatangani nota kesepahaman (MOU).
“Insya Allah, kami akan segera menjadwalkan agar kerja sama antardaerah ini dapat segera terealisasi,” katanya.

Kerja sama ini merupakan hasil dari Rapat Koordinasi Tindak Lanjut Koordinasi Kerja Sama Antar Daerah (KAD) yang berfokus pada pemenuhan dan distribusi pasokan pangan. Selain Kalimantan Utara, Kabupaten Enrekang juga akan menjalin kerja sama dengan Kota Tarakan.

Kolaborasi dengan Provinsi Kalimantan Utara dan Tarakan akan difasilitasi oleh Kementerian Keuangan dan Bank Indonesia. Kerja sama ini diharapkan dapat membantu menjaga dan mengendalikan inflasi di kedua wilayah tersebut, serta di Enrekang.

Berdasarkan data dari Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan, potensi produksi bawang merah di Enrekang pada tahun 2024 mencapai 205.119 ribu ton, sementara potensi cabai sebesar 11 ribu ton. (*/rs)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pendiri UKM Mapala 09 FT Unhas Berikan Kesaksian, Hakim : Tidak Boleh Ada yang Lepas Tangan Dalam Kasus Kematian Virendy

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Cerita di Balik Api yang Membakar Kantor Bupati Bulukumba

Para Pekerja Proyek Kehilangan Tempat Tinggal, Mobil Dinas Tak Terselamatkan PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA - Kamis pagi (9/10) yang semula tenang...

Penguatan Struktur LP-KPK, Nanda Almer Ronny Putra Dikukuhkan Jadi Kepala Intelijen Nasional

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG - Ketua Umum Lembaga Pengawas Kebijakan Pemerintah dan Keadilan (LP-KPK), Amirul S. Piola, SH, secara resmi...

PWI Jaya Serahkan SK, Rudolf Simbolon Kini Plt Ketua Pokja Walikota Jakarta Timur

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi DKI Jakarta (PWI JAYA) resmi menunjuk Rudolf Simbolon sebagai Pelaksana...

Desakan Transparansi di Balik Kasus Pencucian Uang Sulfikar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Suasana sore di kantor Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Rabu, 8 Oktober 2025, tampak lebih sibuk...