Kadis Pertanian Gowa Resmikan BALLA BIRAENG: Pusat Inovasi dan Edukasi Pertanian Komunitas Tamarunang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Asrul M. Daeng Limpo, Ketua KUREPA sekaligus penggagas BALLA BIRAENG, menyebutkan bahwa wadah ini lahir dari kepedulian terhadap kondisi lingkungan dan pertanian lokal yang membutuhkan perhatian serius.

“Kami ingin menciptakan ruang yang sehat, bersih, dan produktif. BALLA BIRAENG hadir sebagai tempat belajar, berinovasi, dan membangun masa depan pertanian yang lebih baik, terutama bagi generasi muda,” kata Asrul.

Acara peresmian diisi dengan berbagai kegiatan edukatif, seperti demonstrasi pertanian organik, pemaparan produk hortikultura lokal, serta sesi dialog antara warga dan pejabat dinas terkait. Hadir pula perwakilan kelompok tani, tokoh masyarakat, dan berbagai instansi yang mendukung pengembangan pertanian di wilayah tersebut.

BALLA BIRAENG kini diharapkan menjadi motor penggerak transformasi pertanian berkelanjutan di Gowa, sekaligus contoh nyata sinergi antara pemerintah, pemuda, dan masyarakat dalam membangun desa melalui inovasi. (Nuryadin)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pelajar di Sinjai Ikuti Lomba Makan Telur dan Minum Susu

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

YADEA Hadir di Maros: Langkah Nyata Menuju Transportasi Ramah Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Brand motor listrik terkemuka dunia, YADEA, resmi memperluas jangkauannya ke Kabupaten Maros, Sabtu (25/10/2025). Showroom...

Jaringan Aktivis NTB Desak Kejati NTB dan Kejari Dompu Usut Tuntas Terkait Kasus Dugaan Tindak Pidana Korupsi

PEDOMANRAKYAT, MATARAM - Jaringan aktivis NTB mendesak kepada Kejaksaan Tinggi NTB dan Kejaksaan Negeri Dompu untuk usut tuntas...

Ketua DPP LSM GEBER Sumut: Semangat Sumpah Pemuda Harus Jadi Gerakan Nyata, Pemuda Wajib Jadi Penggerak Persatuan dan Perubahan Bangsa

PEDOMANRAKYAT, MEDAN – Momentum peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 yang jatuh pada Selasa, 28 Oktober 2025 menjadi saat...

Riset Prolog: 1 Tahun Pemerintahan Prabowo, Mentan Amran Urutan ke-2 Menteri dengan Kinerja Terbaik

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lembaga riset Prolog (Public Research on Governance) melalui Prolog Survei Center merilis hasil survei terkait...