Aliyah Mustika Ilham Tekankan Pentingnya Kolaborasi dalam Pemberantasan TBC di Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR – Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, menunjukkan komitmen kuatnya terhadap kesehatan masyarakat dengan menerima audiensi dari Perkumpulan Pemberantasan Tuberkulosis Indonesia (PPTI) Kota Makassar di Ruang Kerjanya, Kantor Wali Kota Makassar, Senin (4/8/2025).

Dalam pertemuan tersebut, Aliyah menyampaikan apresiasinya atas rencana PPTI Makassar untuk melantik pengurus baru sebanyak 25 orang pada bulan Agustus ini, yang merupakan pelantikan perdana di tingkat Kota Makassar.

Aliyah menghargai semangat PPTI dalam berperan aktif menurunkan angka penyebaran TBC di Kota Makassar.
Pemerintah Kota Makassar terbuka untuk menjalin sinergi dengan PPTI dalam mendukung visi Makassar sebagai kota unggul di bidang kesehatan.

Aliyah mendorong PPTI untuk merampungkan pelantikan kepengurusan baru sebagai dasar pijakan kolaborasi lebih lanjut.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gandeng UMSi, PLN ULP Sinjai Sosialisasi K3

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Denyut Kehidupan di Car Free Day: (12) Cosplayer Di Tengah Lautan Manusia CFD

Fadhil Azhim Prodi Akuntansi FEB/Magang ‘identitas’ Matahari mulai menyapa bumi dengan sinarnya. Ayam mulai bernyanyi. Beberapa anak mulai bermain dengan...

Pada “Koordinat Rasa”, 10 Penulis “Bersekutu”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Boleh jadi ini pertama kali dalam bidang literasi di Kota Makassar, sepuluh penulis berkolaborasi menulis...

Camat Tomoni Timur Tekankan Disiplin ASN dan Penuntasan Program Akhir Tahun

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Camat Tomoni Timur, Yulius, menegaskan pentingnya keseimbangan antara hak dan kewajiban Aparatur Sipil Negara...

HUT Ke-53 Desa Kertoraharjo Diperingati Secara Sederhana Namun Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR — Desa Kertoraharjo, Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur, memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-53...