Alumni Kebidanan Universitas Indonesia Timur Tembus Rumah Sakit Pemerintah Kuwait, Harumkan Nama Indonesia

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh alumni Universitas Indonesia Timur (UIT) Makassar. Marselina Meo Rio, lulusan Program Studi DIII Kebidanan Tahun 2016 Fakultas Keperawatan UIT, resmi diterima bekerja di HOM Hospital, salah satu rumah sakit milik Pemerintah Kuwait. Sebelumnya, Marselina telah menimba pengalaman kerja di sebuah rumah sakit di Arab Saudi.

Dihubungi pada Senin (11/8/2025), Marselina menceritakan proses yang ia lalui untuk lolos seleksi di rumah sakit prestisius tersebut. “Saya diterima di Rumah Sakit HOM Hospital Kuwait ini melalui seleksi ketat, bersaing dengan peserta dari berbagai negara. Jumlahnya ribuan, dan dari Indonesia hanya 80 orang yang berhasil lolos. Saya bersyukur bisa menjadi salah satunya, dan bangga membawa nama Universitas Indonesia Timur,” ujarnya.

Marselina mengaku ilmu dan keterampilan yang diperolehnya selama kuliah di UIT menjadi bekal penting untuk bersaing di dunia kerja internasional. “Saya merasa bangga pernah kuliah di DIII Kebidanan Universitas Indonesia Timur. Ilmu yang saya dapatkan di kampus sangat bermanfaat dan bisa saya aplikasikan di lapangan. Terbukti, lulusan UIT mampu bersaing dengan alumni perguruan tinggi lain di luar negeri,” tambahnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wakil Bupati Selayar Lepas 360 Peserta Mudik Gratis

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sambangi Warga dari Rumah ke Rumah, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Ingatkan Bahaya Banjir dan Penyakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan, upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digencarkan oleh jajaran kepolisian...

Cuaca Ekstrem Mengintai, Polres Pelabuhan Makassar Turun Langsung Imbau Nelayan dan Pengendara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Cuaca tak menentu yang disertai angin kencang dan gelombang tinggi dalam beberapa hari terakhir menjadi...

Binrohtal Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Iman Personel Lewat Tuntunan Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana khidmat dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula saat kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) digelar,...

Katimker Made Sudana: 127 PPL Resmi Pegawai Kementan, Akan Gelar Syukuran di ODTW Pincara Bupati akan Hadir

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Resmi menyandang status pegawai Kementerian Pertanian (Kementan), Penyuluh Pertanian Luwu Utara (Lutra) akan menggelar...