Sekretaris KNPI Sulsel Kukuhkan Pengurus DPD II KNPI Pinrang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Menurut Agus, KNPI yang sah adalah yang berjenjang dan mempunyai SK Kemenkumham.

“Dan itu ada pada kepengurusan Bung Salman di Pinrang. Selain itu, hak penggunaan logo KNPI ada di kepengurusan Ketua Umum Riano Panjaitan, yang secara struktural berjenjang sah hingga ke DPD II Pinrang, termasuk kami di Sulawesi Selatan” jelas Agus.

Ketua DPD II KNPI Pinrang, Salman menyampaikan rasa syukur atas terlaksananya seluruh rangkaian kegiatan Pesta Merdeka Pinrang Expo selama dua pekan yang dilaksanakan KNPI Pinrang hingga pelantikan pengurus.

“Alhamdulillah, Pinrang Expo akhirnya sukses digelar bersama. Semoga ke depan, kegiatan-kegiatan selanjutnya akan lebih optimal lagi pelaksanaannya dengan melibatkan berbagai elemen lainnya,” kata Salman.

Terkait acara pelantikan, Salman menegaskan, pelantikan ini adalah momentum awal bagi KNPI Pinrang untuk bekerja lebih nyata.

“Yang jelas, kami tetap siap berkolaborasi dengan semua pihak dalam membangun daerah dan memberi ruang bagi pemuda untuk berkarya,” ujarnya.

Pelantikan ini juga menegaskan, KNPI Pinrang merupakan rumah besar pemuda yang sah, legal dan berkomitmen tinggi untuk menjadi wadah pemersatu generasi muda di Pinrang. (busrah)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Rest Area Mangadu, Oase di Jalur Makassar-Jeneponto

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Estafet Keteduhan: Dari Doa di Karebosi hingga Lorong-Lorong Kunjung Mae

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dentuman kembang api yang biasanya menandai pergantian tahun di Kota Daeng absen pada malam 31...

Malam Pergantian Tahun, Kapolres Pelabuhan Makassar Patroli Dialogis di Pemukiman Padat Penduduk

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Rise Sandiyantanti turun langsung melakukan patroli dialogis pada malam pergantian Tahun...

Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Aman di Malam Pergantian Tahun, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Edukasi Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif pada malam perayaan Tahun Baru 2026,...

Sambut Malam Pergantian Tahun, Polres Pelabuhan Makassar Gelar Kegiatan Dzikir dan Doa Bersama

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menyambut malam pergantian Tahun Baru 2025–2026, Polres Pelabuhan Makassar menggelar kegiatan Dzikir dan Doa Bersama...