Kadispora Temui Bupati Sinjai, Ini yang Dibahas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kabupaten Sinjai akan melaksanakan Sosialisasi Wirausaha Pemula pada Hari Kamis tanggal 21 Agustus 2025.

Hal ini disampaikan oleh Kepala Dispora Sinjai Hasir Achmad saat menemui Bupati Sinjai Dra.Hj. Ratnawati Arif di Rumah Jabatan Bupati, Senin (19/8/2025).

“Kami melaporkan kepada Ibu Bupati terkait agenda Sosialisasi Wirausaha Pemula sekaligus meminta kehadirannya untuk membuka acara tersebut” katanya.

Menurut Hasir, sosialisasi ini akan dihadiri oleh kurang lebih 200 orang peserta dari unsur pemerintah kecamatan, pemerintah kelurahan/desa se-Kabupaten Sinjai, perwakilan pengurus Koperasi Desa Merah Putih dan juga perwakilan wirausaha pemula dari setiap desa dan kelurahan.

Kegiatan ini akan menghadirkan beberapa orang pemateri, diantaranya adalah pelaku usaha pemuda, Ketua Asosiasi Pelaku UMKM Sinjai, Kepada Dinas Perindag, Kepala Dinas Koperasi dan UMKM, dan Praktisi Wirausaha Pemuda.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  PDAM Parepare Ajak Vaksin dengan Lima Kilogram Beras

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Arisan yang Menautkan Hati di Awal Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sabtu sore, 3 Januari 2026, Cafe Sinrili di Makassar tak sekadar menjadi tempat berkumpul. Ia...

Praktik Pembuatan Eco Enzym di UPT SPF SDN Kompleks Sambung Jawa, Edukasi Lingkungan Sejak Dini

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Upaya menanamkan kepedulian terhadap lingkungan terus digalakkan melalui kegiatan edukatif yang sederhana namun bermakna. Salah...

Polsek Mamajang Amankan Terduga Pelaku Penganiayaan Berujung Maut di Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Personel Polsek Mamajang bergerak cepat mengamankan seorang terduga pelaku penganiayaan yang mengakibatkan korban meninggal dunia...

Lagi, Tanggul di Pinrang Kembali Jebol

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Lagi-lagi, tanggul penahan air sungai di Pinrang kembali Jebol. Kali ini, terjadi di Dusun Patumbu,...