Kerja Bakti Penanaman Pohon, Koramil 1408-01/Ujung Tanah Bersama Warga Hijaukan Lingkungan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sekitar pukul 09.05 WITA, kegiatan kerja bakti selesai dilaksanakan dengan tertib, aman, dan lancar. Puluhan pohon berhasil ditanam di titik-titik yang dianggap rawan banjir. Warga berharap pohon-pohon tersebut dapat tumbuh subur sehingga memberikan manfaat jangka panjang bagi lingkungan dan masyarakat sekitar.

Kegiatan ini menjadi bukti nyata bahwa kerja sama antara TNI, aparat pemerintah, dan masyarakat mampu menghadirkan solusi sederhana namun berdampak besar. Melalui penanaman pohon, bukan hanya lingkungan yang diselamatkan, tetapi juga tumbuh rasa kepedulian, persatuan, dan semangat gotong royong yang menjadi warisan berharga bagi bangsa. (*Rz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Rektor UNM Prof. Karta Jayadi Minta Dikritik oleh Media

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sekda Sinjai: Peta Proses Bisnis Jadi Instrumen Penting Tingkatkan Pelayanan Publik

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sinjai, Andi Jefrianto Asapa membuka secara resmi Bimbingan Teknis (Bimtek) Penyusunan Peta...

PNUP Benahi Akses SDN 79 Mambue dengan Paving Ramah Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Masalah klasik jalan becek dan berlumpur di depan SDN 79 Mambue akhirnya tuntas. Jalan tanah...

Tim Dosen PNUP Atasi Genangan Air di SDN 79 Mambue dengan Paving Block Ramah Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Tim dosen Politeknik Negeri Ujung Pandang (PNUP) menerapkan teknologi paving block berpori untuk mengatasi persoalan...

Dua Warga Luat Unterudang Terkena Panah, Warga Luat Unterudang Minta Kapolda Sumut Copot Kapolres Padang Lawas

PEDOMANRAKYAT, PADANG LAWAS - Warga Luat Unterudang yang melakukan aksi menginap di PT Barapala diserang oleh puluhan oknum...