PNUP Dorong Peningkatan Mutu Pendidikan Lewat Pengabdian Berbasis Riset

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Tak hanya di TIEC, PNUP memperluas pengabdian ke sekolah-sekolah di daerah. Di antaranya SD Mambue dan SMP Islam Al-Wasi. Kepala sekolah masing-masing, Nurhayati dan Yuli Purwani, menilai pelatihan berbasis teknologi komputer ini memberi manfaat besar.

“Kontribusi PNUP sangat berarti, terutama bagi sekolah-sekolah di daerah terpencil,” ujar Nurhayati.

Menurut Yuli Purwani, peningkatan keterampilan bahasa Inggris guru penting bukan hanya untuk kebutuhan akademik, melainkan juga untuk mendukung sektor pariwisata.

PNUP berharap program riset ini memberi dampak nyata bagi pengembangan sumber daya manusia di Sulawesi Selatan.

“Kami ingin pendidikan vokasi hadir bukan hanya di ruang kelas, tapi juga menyentuh langsung kebutuhan masyarakat,” Paramudia, menandaskan. (Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jadwal Bola Malam Ini Live TV: Tanggal 21, 22, 23 Desember 2024

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketua PA Bangkalan Dewiati, SH, MH.,

Idealnya, Strategi Penyelesaian Sengketa Perdata Islami Perdamaian & Mediasi PEDOMANRAKYAT, BANGKALAN - Ketua Pengadilan Agama Bangkalan, Dewiati, SH, MH.,...

ACC Desak Kajati Sulsel Percepat Penyelidikan Proyek Smart Board

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anti Corruption Committee (ACC) Sulawesi mendesak Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kajati Sulsel) yang baru...

ACC Desak Usut Tuntas Temuan BPK pada Proyek Smart Controlling Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anti Corruption Committee (ACC) Sulawesi mendesak aparat penegak hukum memeriksa proyek Smart Controlling School pada...

Ketua Umum PWI Pusat Ajak Dewan Pers Beserta Konstituennya Perkuat Sinergi Dalam Menyukseskan HPN 2026 di Banten

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, Akhmad Munir, mengajak Dewan Pers beserta konstituen Dewan...