Ketua Komisi III DPRD Pinrang Fasilitasi Pemasangan Listrik Gratis untuk 23 Keluarga Miskin di Suppa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“ini momentum HUT ke-80 Kemerdekaan Indonesia. Dengan adanya pemasangan listrik gratis dari PLN ini, masyarakat juga memerdekakan diri dengan listrik yang bisa dinikmati,” ucapnya.

Asisten Manajer Transaksi Energi PLN UP3 Pinrang, Nurhidayat menjelaskan, bantuan pemasangan listrik gratis ini merupakan program Light UP The Dream (LUTD) 2025 yang secara serentak dilakukan seluruh Indonesia serta hasil koordinasi yang baik dengan Ketua Komisi III DPRD Pinrang.

Untuk Program LUTD 2025 ini, kata Nurhidayat, PLN UP3 Pinrang yang membawahi Kabupaten Pinrang dan Enrekang memberikan pemasangan listrik gratis kepada 35 masyarakat yang kurang mampu.

“Ada 35 pelanggan yang kita berikan akses listrik gratis, 29 tersebar di Kabupaten Pinrang dan khusus si Kecamatan Suppa 23 pelanggan. Alhamdulillah, semuanya sudah terpasang,” ujar Nurhidayat.

Paharuddin, salah satu perwakilan warga penerima bantuan pemasangan listrik gratis tersebut, mengapresiasi Ketua Komisi III DPRD Pinrang serta pihak PLN UP3 Pinrang yang memberikan akses listrik gratis di rumah warga yang kurang mampu sehingga bisa menikmati cahaya lampu di malam hari.

“Ini berkat Pak Dewan yang menginisiasi untuk membantu masyarakat yang kurang mampu. Untuk PLN, mewakili masyarakat, menyampaikan terima kasih banyak atas bantuan pemasangan listrik gratis ini,” tandas Paharuddin. (busrah)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Menteri Agus Nonaktifkan Kalapas di Sumsel Usai Petugas Mengaku Dimutasi Gegara Video Napi Pesta Sabu

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Identitas” Unhas Kembali Gelar Dikdas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Penerbitan Kampus ‘identitas’ Universitas Hasanuddin, Sabtu (11/10/2025) menggelar pendidikan dasar (dikdas) bagi para reporter dan...

Nyalakan Kembali Nama Mayor Thoeng di Hati Makassar

Oleh Arjuna Asnan Amin Alumni Departemen Sejarah FIB Unhas Nama Mayor Thoeng Liong Hoei mungkin belum banyak dikenal oleh...

Akar Rumput Rayakan Kebersamaan Lewat Milad Beruntun Akhir Pekan Ini

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Komunitas Akar Rumput kembali menunjukkan kehangatan dan kekompakannya. Akhir pekan ini, kelompok yang dikenal akrab dan...

PUKAT Sulsel Desak Penegakan UU Minerba, Tambang Ilegal di Maros Ancam Warga dan Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Debu merah berterbangan di sepanjang poros Moncongloe, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan. Truk-truk bertonase besar hilir...