Mayjen TNI Windiyatno Pimpin Baksos Kesehatan Kodam XIV/Hasanuddin di Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Adapun di wilayah Kodam XIV/Hasanuddin, baksos kesehatan dilaksanakan di tiga titik. Di RS TK. II Pelamonia Makassar ditargetkan donor darah 1.000 orang, pengobatan umum 1.000 orang, pemeriksaan gigi 20 orang, khitanan massal 10 orang, operasi katarak 10 orang, serta operasi bibir sumbing 1 orang.

Di wilayah Korem 141/Toddopuli, kegiatan dipusatkan di RS TK. IV M. Yasin Bone dengan target donor darah 500 orang, pengobatan umum 500 orang, serta operasi katarak 5 orang. Sementara itu, di Makorem 143/HO Kendari, target serupa juga digelar dengan donor darah 500 orang, pengobatan umum 500 orang, dan operasi katarak 5 orang.

Lebih dari sekadar layanan kesehatan gratis, kegiatan ini mencerminkan semangat kebersamaan, kepedulian, dan pengabdian TNI kepada rakyat. Melalui kegiatan ini, TNI ingin terus hadir di tengah masyarakat, membantu meringankan beban, menjaga kesehatan, sekaligus mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat demi Indonesia yang lebih maju. (*Rz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ramadhan, 578 Siswa SMPN 1 Watansoppeng Mengikuti P5

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Denyut Kehidupan di Car Free Day: (14-Habis) “Menjaga Rasa & Warisan: Kue Pancong Pak Nasir

Nurenci Ananda Pasaribu Prodi Ilmu Pemerintahan FISIP/Magang ‘identitas’ Udara pagi di Boulevard baru saja menghangat ketika jarum jam menunjukkan pukul...

Meriahkan “Turnamen Terbuka Sepakbola Mini, Piala Kaltara Dihati U-50”, Tim Alumni SMANSA Makassar All Star Bertolak ke Tanjung Selor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka memeriahkan hajatan "Turnamen Terbuka Sepakbola Mini, Piala Kaltara Dihati U-50 (Usia 50 tahun...

5 Motor Terbakar di UNM, Polisi Minta Aktivitas Malam Mahasiswa Dibatasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Suasana di Kampus Universitas Negeri Makassar (UNM) Parangtambung sempat memanas pada Rabu (05/11/2025) sore. Bentrok...

589 Peserta Ikuti Sidang Pemilihan Caba PK, Pangdam XIV/Hsn: “Integritas Adalah Harga Mati”

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko selaku Ketua Panitia Sub Panpus Kodam XIV/Hasanuddin memimpin Sidang...