Inovasi Baru FK Unhas: Lawan Tuberkulosis dengan Terapi Inhalasi yang Lebih Efektif dan Minim Efek Samping

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Fokus penelitian “Matra-TB” adalah mengombinasikan senyawa alami Allicin dari bawang putih dengan keempat OAT standar. Kombinasi ini kemudian diujikan melalui dua rute pemberian yang berbeda: oral konvensional dan inhalasi. Tujuannya adalah untuk melihat apakah terapi inhalasi dapat memberikan efektivitas yang lebih tinggi dengan toksisitas yang lebih rendah.

“Penelitian ini berpotensi mengatasi permasalahan putus obatnya penderita TB akibat durasi pengobatan yang lama serta banyaknya obat oral yang perlu mereka minum,” tambah Fadlan.

Hingga saat ini, tim telah melakukan pengujian pada model hewan tikus yang diinduksi TB. Mereka mengamati tiga parameter utama: durasi pengobatan yang diperlukan, tingkat toksisitas atau kerusakan pada organ hati, serta respons imun yang ditunjukkan oleh tikus percobaan.

Jika terbukti berhasil, inovasi terapi inhalasi ini bukan hanya akan menjadi angin segar bagi jutaan pasien TB di Indonesia, tetapi juga dapat merevolusi protokol pengobatan TB global dengan menawarkan opsi yang lebih cepat, lebih targeted ke paru-paru (organ utama TB), dan jauh lebih ramah bagi tubuh pasien. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  DPC GMNI Malang Laksanakan Aksi Galang Dana Bantu Korban Erupsi Gunung Ile Lewotobi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

125 Mahasiswa INTI Jeneponto Ikuti Ujian Meja: Sehari Menjelang Mimpi dan Masa Depan

PEDOMAN RAKYAT, JENEPONTO. - Pagi di Kampus Institut Turatea Indonesia (INTI) Jeneponto, Senin (17/11/2025), terasa lebih hidup dari...

Saksi Ahli Tempo: Media Bisa Dipidana dan Perdata Bila Melanggar Etik

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Mantan Ketua Dewan Pers, Yosep Stanley Adi Prasetyo, hadir sebagai saksi ahli yang dihadirkan Tempo...

Dari Balik Meja BAZNAS, Seorang Paralegal Lahir untuk Membela yang Tak Terdengar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dulu, tangan Sudirman N. tak pernah lepas dari pena dan alat perekam suara. Ia aktif...

Anak Dibawah Umur Bawa Motor, Polisi : Bukan Bangga Tapi Membahayakan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Tingginya jumlah pengendara motor yang enggan menggunakan helm kembali menelan korban jiwa di Kabupaten Wajo....