Rumpun Keluarga Tumunte Gelar Maulid Akbar di Lemo-Lemo, Satukan Hati dalam Cinta dan Ukhuwah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Darman menambahkan, Masjid Syuhada Wisata Lemo-Lemo dipilih bukan hanya sebagai tempat ibadah, tetapi juga simbol harmoni antara manusia dan alam. Lokasi ini sekaligus mempertegas makna tema besar acara, yaitu menyatukan hati dalam cinta dan ukhuwah, serta mengajak masyarakat untuk lebih peduli menjaga keseimbangan alam sekitar.

Rangkaian acara akan diwarnai pembacaan shalawat, doa bersama, dan ceramah inspiratif, yang diharapkan mampu menggugah semangat keislaman sekaligus kebersamaan jamaah. Dengan dukungan tokoh masyarakat, pemerintah kecamatan, serta antusiasme warga, Maulid Akbar ini diharapkan menjadi momentum yang tidak hanya meninggalkan kesan religius, tetapi juga memperkuat harmoni sosial dan spiritual di Bulukumba. (*Rz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tidak Lagi Masuk Asrama Haji Makassar, Jemaah Haji Gorontalo Langsung Diterbangkan ke Jeddah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Di Usia 78, Hermawan Kartajaya Rayakan Ulang Tahun dengan Spirit Kebinekaan: “Chinese-Indonesian for Nusantara”

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Di sebuah ruangan yang dipenuhi tawa hangat, tepuk tangan, dan perjumpaan lintas generasi, Hermawan Kartajaya—Dewan...

Piala Dunia U-17 Delapan Tim ke Semifinal

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Hingga pukul 02.00 Wita Rabu (19/11/2025) dini hari tadi, sudah delapan tim yang memastikan diri...

Prof. Dr. Abdullah Thalib, S.Ag, M.Ag,: Dakwah Gerakkan Transformasi Sosial

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Peran dakwah adalah menggerakkan transformasi sosial dan komunikasi hikmah demi perubahan masyarakat. Dakwah pun menghadirkan...

TGR 27 Juta Ex BUMDes Kasuratan, Pegiat Anti Korupsi Minahasa Minta Audit Menyeluruh Masa Kepemimpinan Dolly Nangley

PEDOMANRAKYAT, TONDANO - Laporan Kejaksaan terkait dugaan penyelewengan dana BUMDes Kasuratan Tahun Anggaran (TA) 2018 sampai 2022 telah...