Pangdam XIV/Hasanuddin Lepas Kepergian Prajurit Anumerta dengan Penghormatan Militer di Pangkep

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Lebih lanjut, Pangdam mengajak seluruh hadirin untuk memaafkan segala khilaf dan kesalahan almarhum selama hidupnya, karena setiap manusia tidak luput dari kekhilafan.

Usai prosesi pemakaman, Pangdam XIV/Hasanuddin menyerahkan bendera Merah Putih kepada keluarga almarhum sebagai bentuk penghormatan dan penghargaan negara atas jasa serta pengabdian almarhum kepada tanah air.

Diketahui, almarhum Lettu Inf (Anumerta) Fauzy Ahmad Sulkarnaen merupakan anggota Satgas Pamtas RI-PNG dari Yonif 753/AVT, Kodam XVII/Cenderawasih, yang gugur dalam kontak tembak dengan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Distrik Kiwirok, Kabupaten Pegunungan Bintang, Provinsi Papua Pegunungan, pada Sabtu (11/10/2025).

Suasana haru menyelimuti upacara saat iringan doa dan tembakan salvo mengiringi kepergian almarhum menuju peristirahatan terakhir di tanah kelahirannya, Kabupaten Pangkep. (*Rz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kampanye di Barru, Ketua Umum PSI Serukan Dukung Andi Sudirman-Fatmawati

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pelindo Regional 4 Makassar dan ITB Nobel Bangun Kemitraan Pendidikan–Industri

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Pelindo Regional 4 Makassar resmi menjalin kerja sama dengan Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) Nobel...

Kasat Reskrim Polres Soppeng Narasumber Implementasi KUHP Baru

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Kasat Reskrim Polres Soppeng AKP Dodie Ramaputra SH MH tampil sebagai nara sumber (narsum) pada...

Dalam Satu Rapat Paripurna, DPRD Soppeng Tetapkan Tujuh Ranperda 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Setelah melalui pembahasan secara maraton bahkan pembahasan tujuh Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) sampai larut malam...

Piala Dunia U-17: Tekuk Brasil 4-2 Lewat Adu Penalti, Italia Juara III

PEDOMANRAKYAT, Qatar - Italia akhirnya merebut juara III Piala Dunia U-17 setelah mengalahkan Brasil melalui adu penalti di...